Iklan

Iklan

Pertanyaan

Jelaskan latar belakang terjadinya pemberontakan PKI Madiun 1948?

Jelaskan latar belakang terjadinya pemberontakan PKI Madiun 1948?undefined

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

latar belakang pemberontakan PKI Madiun 1948 adalah Kekecewaan yang dialami oleh Amir Syarifuddin beserta kelompoknya kepada pemerintah.

latar belakang pemberontakan PKI Madiun 1948 adalah Kekecewaan yang dialami oleh Amir Syarifuddin beserta kelompoknya kepada pemerintah.

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Latar belakang terjadinya pemberontakan PKI Madiun 1948 adalah karena adanya kekecewaan terhadap hasil Perjanjian Renville yang disepakati pada 17 Januari 1948. Perjanjian ini dianggap merugikan Indonesia, karena perjanjian ini membuat dikuasainya banyak wilayah oleh Belanda. Hal ini menyebabkan Perdana Menteri Indonesia saat itu Amir Syarifuddin mundur dari jabatannya. Amir Syarifudin yang merasa kecewa akhirnya membentuk Front Demokrasi Rakyat (FDR) yang melibatkan beberapa Partai diantaranya Partai Sosialis Indonesia , Partai Komunis Indonesia , Pemuda Sosialis Indonesia , Partai Buruh Indonesia, Sarekat Buruh Perkebunan Republik Indonesia. Dengan demikian latar belakang pemberontakan PKI Madiun 1948 adalah Kekecewaan yang dialami oleh Amir Syarifuddin beserta kelompoknya kepada pemerintah.

Latar belakang terjadinya pemberontakan PKI Madiun 1948 adalah karena adanya kekecewaan terhadap hasil Perjanjian Renville yang disepakati pada 17 Januari 1948. Perjanjian ini dianggap merugikan Indonesia, karena perjanjian ini membuat dikuasainya banyak wilayah oleh Belanda. Hal ini menyebabkan Perdana Menteri Indonesia saat itu Amir Syarifuddin mundur dari jabatannya. Amir Syarifudin yang merasa kecewa akhirnya membentuk Front Demokrasi Rakyat (FDR) yang melibatkan beberapa Partai diantaranya Partai Sosialis Indonesia, Partai Komunis Indonesia, Pemuda Sosialis Indonesia, Partai Buruh Indonesia, Sarekat Buruh Perkebunan Republik Indonesia. 

Dengan demikian latar belakang pemberontakan PKI Madiun 1948 adalah Kekecewaan yang dialami oleh Amir Syarifuddin beserta kelompoknya kepada pemerintah.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

78

andara hilary

Makasih ❤️

saskia fransiska

Makasih ❤️ Bantu banget

sella widya

Ini yang aku cari!

Nilna Cell

Ini yang aku cari!

Roslina 86

Ini yang aku cari!

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Pada 18 September 1948 terjadi pemberontakan PKI di Madiun. Pemberontakan tersebut terjadi karena .....

9

4.4

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia