Iklan

Pertanyaan

Jelaskan konsep independent variable !

Jelaskan konsep independent variable !space space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

11

:

19

:

51

Klaim

Iklan

Y. Fernanda

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Brawijaya

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Dalam sebuah penelitian, pastilah harus ada yang namanya variabel penelitian. Variabel penelitian mencerminkan suatu karakteristik populasi yang akan ditelaah. Terdapat berbagai jenis variabel yang digunakan dalam penelitian, salah satunya yaitu variabel independen. Variabel independen adalahvariable yang bebas, stimulus, predictor, eksougen atau antecendent, yaitu variabel yang mempengaruhi/ menjadi penyebab berubahnya/ timbulnya variabel dependen atau variable terkait. Variabel Independen merupakan variabel penelitian yang memengaruhi, yaitu faktor-faktor yang diukur, dimanipulasi/ dipilih oleh seorang peneliti untuk menetapkan/menentukan hubungan antara fenomena yang sedang diamati. Contoh variabel independen adalah “Pengaruh motivasi belajar terhadap prestasi mahasiswa”. Dari penelitian yang akan diungkap tersebut, maka yang merupakan variabel independen adalah “motivasi belajar” karena (mempengaruhi). Sedangkan “prestasi mahasiswa” itu adalah variabel dependen(dipengaruhi).

Dalam sebuah penelitian, pastilah harus ada yang namanya variabel penelitian. Variabel penelitian mencerminkan suatu karakteristik populasi yang akan ditelaah. Terdapat berbagai jenis variabel yang digunakan dalam penelitian, salah satunya yaitu variabel independen. Variabel independen adalah variable yang bebas, stimulus, predictor, eksougen atau antecendent, yaitu variabel yang mempengaruhi/ menjadi penyebab berubahnya/ timbulnya variabel dependen atau variable terkait. Variabel Independen merupakan variabel penelitian yang memengaruhi, yaitu faktor-faktor yang diukur, dimanipulasi/ dipilih oleh seorang peneliti untuk menetapkan/menentukan hubungan antara fenomena yang sedang diamati.

Contoh variabel independen adalah “Pengaruh motivasi belajar terhadap prestasi mahasiswa”. Dari penelitian yang akan diungkap tersebut, maka yang merupakan variabel independen adalah “motivasi belajar” karena (mempengaruhi). Sedangkan “prestasi mahasiswa” itu adalah variabel dependen (dipengaruhi).space space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Sera ingin meneliti tentang peran orang tua dalam pembentukan karakter anak. Variabel bebas dari topik yang dipilih Sera adalah . . . .

4

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia