Iklan

Pertanyaan

Jelaskan kondisi politik dan sistem pemerintahan Kerajaan Kutai

Jelaskan kondisi politik dan sistem pemerintahan Kerajaan Kutai 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

00

:

16

:

54

Klaim

Iklan

D. Entry

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

Kerajaan Kutai didirikan Kudungga yang tadinya seorang kepala suku dan ia mewariskan takhta pada keturunannya, setelah pengaruh Hindu masuk sistem pemerintahan menjadi kerajaan.

Kerajaan Kutai didirikan Kudungga yang tadinya seorang kepala suku dan ia mewariskan takhta pada keturunannya, setelah pengaruh Hindu masuk sistem pemerintahan menjadi kerajaan.

Pembahasan

Pembahasan
lock

Kerajan Kutai adalah kerajaan bercorak Hindu-Budha yang tertua di Nusantara. Kerajaan ini terletak di daerah Muarakaman, di tepi sungai Mahakam, Kalimantan Timur. Kerajaan ini didirikan oleh Kudungga pada abad ke-5 M. Sumber sejarah yang dapat menjelaskan kerajaan ini berasal dar sumber prasasti, yaitu prasasti yang disebut Yupa. Diketahui ada 7 buah Yupa yang telah ditemukan, dari ketujuh buah Yupa tersebut di ceritakan mengenai pendiri kerajaan Kutai yaitu Kudungga, silsilah kerajaan dan juga mengenai kehidupan kerajaan Kutai pada masa Raja Mulawarman, dimana pada masa Raja Mulawarman Kerajaan Kutai memasuki masa keemasan. Dengan demikian Kerajaan Kutai didirikan Kudungga yang tadinya seorang kepala suku dan ia mewariskan takhta pada keturunannya, setelah pengaruh Hindu masuk sistem pemerintahan menjadi kerajaan.

Kerajan Kutai adalah kerajaan bercorak Hindu-Budha yang tertua di Nusantara. Kerajaan ini terletak di daerah Muarakaman, di tepi sungai Mahakam, Kalimantan Timur. Kerajaan ini didirikan oleh Kudungga pada abad ke-5 M.  Sumber sejarah yang dapat menjelaskan kerajaan ini berasal dar sumber prasasti, yaitu prasasti yang disebut Yupa. Diketahui ada 7 buah Yupa yang telah ditemukan, dari ketujuh buah Yupa tersebut di ceritakan mengenai pendiri kerajaan Kutai yaitu Kudungga, silsilah kerajaan dan juga mengenai kehidupan kerajaan Kutai pada masa Raja Mulawarman, dimana pada masa Raja Mulawarman Kerajaan Kutai memasuki masa keemasan.

Dengan demikian Kerajaan Kutai didirikan Kudungga yang tadinya seorang kepala suku dan ia mewariskan takhta pada keturunannya, setelah pengaruh Hindu masuk sistem pemerintahan menjadi kerajaan.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Stiva Nuraini

Makasih ❤️

SANTA DEGLY ANGELY REFWALU

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan terjemahan isi Prasasti Mulawarman atau Prasasti Kutai (Yupa) 1 berikut. "Sang Maharaja Kundungga, yang amat mulia, mempunyai putra yang mahsyur, Sang Aswawarman namanya, yang berarti Sa...

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia