Iklan

Pertanyaan

Cermatilah teks berikut!


Belayar kapal dari Berandan

Menuju arah Selat Malaka

Lebar kepala daripada badan

Apakah itu cobalah terkaundefined 

Jawaban atas pantun teka-teki tersebut, yaitu....

Jawaban atas pantun teka-teki tersebut, yaitu.... 

  1. ikan pausundefined 

  2. ikan cakalangundefined 

  3. ikan hiuundefined 

  4. ikan pariundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

03

:

21

:

51

Klaim

Iklan

K. Khoirunnisa

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sriwijaya

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.undefined 

Pembahasan

Pantun adalah karya sastra berupa puisi melayu yang terdiri dari empat baris, dua baris pertama berupa sampiran dan dua baris terakhir berupa isi. Untuk mengetahui jawaban atasteka-teki pantun tersebut, perlu diperhatikan larik pantun pada baris ketiga dan keempat yang merupakan isi pantun. Baris ketiga pantun tersebut menerangkanbahwa lebar kepala daripada badan sehingga jawaban dari teka-teki tersebut adalah sesuatu yang memiliki kepala yang lebih besar daripada badan. Jadi , jawaban atas pantun teka-teki tersebut, yaitu ikan pari karena kepala ikan pari lebih lebar dari badannya. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D.

Pantun adalah karya sastra berupa puisi melayu yang terdiri dari empat baris, dua baris pertama berupa sampiran dan dua baris terakhir berupa isi.

Untuk mengetahui jawaban atas teka-teki pantun tersebut, perlu diperhatikan larik pantun pada baris ketiga dan keempat yang merupakan isi pantun. Baris ketiga pantun tersebut menerangkan bahwa lebar kepala daripada badan sehingga jawaban dari teka-teki tersebut adalah sesuatu yang memiliki kepala yang lebih besar daripada badan.

Jadi, jawaban atas pantun teka-teki tersebut, yaitu ikan pari karena kepala ikan pari lebih lebar dari badannya.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Apa persamaan tujuan dari ketiga pantun tersebut?

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia