Iklan

Iklan

Pertanyaan

Jakarta Informal Meeting (JIM) memiliki keterkaitan erat dengan Association of Southeast Asian Nations (ASEAN). Benar atau salah pernyataan tersebut? Uraikan pendapat Anda!

Jakarta Informal Meeting (JIM) memiliki keterkaitan erat dengan Association of Southeast Asian Nations (ASEAN). Benar atau salah pernyataan tersebut? Uraikan pendapat Anda!

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawabannya adalah benar,karena negara-negara ASEAN turut serta menyelesaikan konflik Vietnam dan Kamboja dengan mengadakan Jakarta Informal Meeting (JIM).

jawabannya adalah benar, karena negara-negara ASEAN turut serta menyelesaikan konflik Vietnam dan Kamboja dengan mengadakan Jakarta Informal Meeting (JIM).

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Kawasan Indochina merupakan kawasan yang tidak stabil selama periode Perang Dingin, selain menjadi arena pertempuran ideologi antara Amerika Serikat dan Uni Sovyet di Vietnam, kawasan Indochina juga menjadi arena perang proxy antara Uni Sovyet dan Republik Rakyat China (RRC). Uni Sovyet mendukung Vietnam sementara RRC mendukung Kamboja. Perang kedua negara dengan persamaan ideologi komunisme namun berbeda haluan tersebut memicu perang antara Vietnam dan Kamboja. Perang antara Vietnam dan Kamboja ini mengakibatkan politik dalam negeri Kamboja turut terseret dalam konflik. Sebagai bagian dari kawasan Asia Tenggara, konflikKamboja berpengaruh bagi kestabilan politik dan keamanan kawasan. Oleh sebab itu, Indonesia sebagai anggota dan jugapelopor ASEAN berinisiatif untuk menjadi mediator konflik Kamboja melalui Jakarta Informal Meeting (JIM). JIM telah dilaksanakan sebanyak tiga kali di antara tahun 1988-1990.Setelah didamaikan melalui JIM, Kamboja bergabung dalam keanggotaan ASEAN pada 30 April 1999. Jadi, jawabannya adalah benar,karena negara-negara ASEAN turut serta menyelesaikan konflik Vietnam dan Kamboja dengan mengadakan Jakarta Informal Meeting (JIM).

Kawasan Indochina merupakan kawasan yang tidak stabil selama periode Perang Dingin, selain menjadi arena pertempuran ideologi antara Amerika Serikat dan Uni Sovyet di Vietnam, kawasan Indochina juga menjadi arena perang proxy antara Uni Sovyet dan Republik Rakyat China (RRC). Uni Sovyet mendukung Vietnam sementara RRC mendukung Kamboja. Perang kedua negara dengan persamaan ideologi komunisme namun berbeda haluan tersebut memicu perang antara Vietnam dan Kamboja. Perang antara Vietnam dan Kamboja ini mengakibatkan politik dalam negeri Kamboja turut terseret dalam konflik. Sebagai bagian dari kawasan Asia Tenggara, konflik Kamboja berpengaruh bagi kestabilan politik dan keamanan kawasan. Oleh sebab itu, Indonesia sebagai anggota dan juga pelopor ASEAN berinisiatif untuk menjadi mediator konflik Kamboja melalui Jakarta Informal Meeting (JIM). JIM telah dilaksanakan sebanyak tiga kali di antara tahun 1988-1990. Setelah didamaikan melalui JIM, Kamboja bergabung dalam keanggotaan ASEAN pada 30 April 1999.

Jadi, jawabannya adalah benar, karena negara-negara ASEAN turut serta menyelesaikan konflik Vietnam dan Kamboja dengan mengadakan Jakarta Informal Meeting (JIM).

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

20

Sainanto

Bantu banget

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

ASEAN turut berperan dalam pembentukan Jakarta Informal Meeting (JIM). Bagaimana keterkaitan antara ASEAN dan pembentukan JIM? Jelaskan pendapat Anda!

122

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia