Iklan

Pertanyaan

ASEAN turut berperan dalam pembentukan Jakarta Informal Meeting (JIM). Bagaimana keterkaitan antara ASEAN dan pembentukan JIM? Jelaskan pendapat Anda!

ASEAN turut berperan dalam pembentukan Jakarta Informal Meeting (JIM). Bagaimana keterkaitan antara ASEAN dan pembentukan JIM? Jelaskan pendapat Anda!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

16

:

16

:

48

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

dalam pembentukan JIM, ASEAN berperan dengan memberikan dukungan dan menunjuk Indonesia sebagai interluctor ASEAN.

dalam pembentukan JIM, ASEAN berperan dengan memberikan dukungan dan menunjuk Indonesia sebagai interluctor ASEAN.

Pembahasan

Pembahasan
lock

Jakarta Informal Meeting (JIM), merupakan sebuah peristiwa perundigan damai antara Vietnam dan Kamboja yang terjadi pada tahun 1988-1989. Perundingan tersebut terjadi di Indonesia dan digagas oleh pemerintah Indonesia dalam upaya mendamaikan konflik Vietnam dan Kamboja yang terjadi pada tahun 1975-1992. Terjadinya peristiwa JIM, dilatar belakangi oleh adanya konflik bersenjata antara Vietnam dan Kamboja. Kondisi tersebut tentunya dapatmengancam terjadinya krisis keamanan di Asia Tenggara. Sehingga dengan kondisi tersebut pemerintah Indonesia melakukan berbagai upaya untuk mendamaikanya agar tercipta kondisi damai dan aman di kawasan. Dengan kegigihan pemerintah Indonesia untuk mengupayakan perdamaian, organisasi ASEAN sangat mendukung upaya tersebut. Selain mendukung, ASEAN juga menunjuk Indonesia sebagai i nterluctor atau kawan bicara kedua belah pihak yang berkonflik sehingga dapat menjadi penjembatan komunikasi antara kedua pihak yang berkonflik. Penunjukan Indonesia sebagai i nterluctor, dilakukan karenakan Indonesia memiliki hubungan yang baik dengan Vietnam dan Kamboja. Dengan upaya-upaya komunikasi yang dilakukan oleh pemerintah Indonesia sebagai i nterluctor- nya ASEAN, Indonesia berhasil membuat Vietnam dan Kamboja bersedia melakukan perundingan damai. Perundingan damai tersbut kemudian difasilitasi oleh pemerintah Indonesia dengan menyelenggarakan Jakarta Informal Meeting (JIM). Dengan demikian, dalam pembentukan JIM, ASEAN berperan dengan memberikan dukungan dan menunjuk Indonesia sebagai interluctor ASEAN.

Jakarta Informal Meeting (JIM), merupakan sebuah peristiwa perundigan damai antara Vietnam dan Kamboja yang terjadi pada tahun 1988-1989. Perundingan tersebut terjadi di Indonesia dan digagas oleh pemerintah Indonesia dalam upaya mendamaikan konflik Vietnam dan Kamboja yang terjadi pada tahun 1975-1992.

Terjadinya peristiwa JIM, dilatar belakangi oleh adanya konflik bersenjata antara Vietnam dan Kamboja. Kondisi tersebut tentunya dapat mengancam terjadinya krisis keamanan di Asia Tenggara. Sehingga dengan kondisi tersebut pemerintah Indonesia melakukan berbagai upaya untuk mendamaikanya agar tercipta kondisi damai dan aman di kawasan.

Dengan kegigihan pemerintah Indonesia untuk mengupayakan perdamaian, organisasi ASEAN sangat mendukung upaya tersebut. Selain mendukung, ASEAN juga menunjuk Indonesia sebagai interluctor atau kawan bicara kedua belah pihak yang berkonflik sehingga dapat menjadi penjembatan komunikasi antara kedua pihak yang berkonflik. Penunjukan Indonesia sebagai interluctor, dilakukan karenakan Indonesia memiliki hubungan yang baik dengan Vietnam dan Kamboja.

Dengan upaya-upaya komunikasi yang dilakukan oleh pemerintah Indonesia sebagai interluctor-nya ASEAN, Indonesia berhasil membuat Vietnam dan Kamboja bersedia melakukan perundingan damai. Perundingan damai tersbut kemudian difasilitasi oleh pemerintah Indonesia dengan menyelenggarakan Jakarta Informal Meeting (JIM).

Dengan demikian, dalam pembentukan JIM, ASEAN berperan dengan memberikan dukungan dan menunjuk Indonesia sebagai interluctor ASEAN.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Pertanyaan serupa

Jakarta Informal Meeting (JIM) memiliki keterkaitan erat dengan Association of Southeast Asian Nations (ASEAN). Benar atau salah pernyataan tersebut? Uraikan pendapat Anda!

1

3.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia