Iklan

Iklan

Pertanyaan

J. L. Mons adalah salah satu ahli yang mendukung peran ksatria sebagai pihak yang menyebarkan ajaran dan agama Hindu ke Nusantara. Pendapat Mons ini disampaikannya berdasarkan... .

J. L. Mons adalah salah satu ahli yang mendukung peran ksatria sebagai pihak yang menyebarkan ajaran dan agama Hindu ke Nusantara. Pendapat Mons ini disampaikannya berdasarkan... .

  1. a. kesusastraan yang banyak menyebut tentang kedatangan pangeran-pangeran dari India

  2. b. bukti arkeologis yang menunjukkan adanya ekspansi prajurit India ke Nusantara

  3. c. jayastamba atau tugu kemenangan yang biasa berada di daerah-daerah taklukan

  4. d. sejarah politik yang terjadi di India dan munculnya dinasti-dinasti di Jawa

  5. e. kelemahan dari teori waisya yang menekankan peranan pedagang

Iklan

A. NIZAR

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Surabaya

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Jawaban: D. sejarah politik yang terjadi di India dan munculnya dinasti-dinasti di Jawa Pembahasan: Terdapat beberapa teori masuknya agama Hindu Buddha, salah satunya adalah teori ksatria. Tokoh yang mendukung teori ini adalah J.L. Moens, C.C. Berg, dan R.C. Majundar. Menurut J.L. Moens, golongan ksatria memiliki peran besar dalam menyebarkan agama Hindu-Buddha. Hal ini dibuktikan dengan upayanya dalam mengkaji sejarah politik yang terjadi di India dan munculnya dinasti-dinasti di Jawa.

Jawaban: D. sejarah politik yang terjadi di India dan munculnya dinasti-dinasti di Jawa

Pembahasan: Terdapat beberapa teori masuknya agama Hindu Buddha, salah satunya adalah teori ksatria. Tokoh yang mendukung teori ini adalah J.L. Moens, C.C. Berg, dan R.C. Majundar. Menurut J.L. Moens, golongan ksatria memiliki peran besar dalam menyebarkan agama Hindu-Buddha. Hal ini dibuktikan dengan upayanya dalam mengkaji sejarah politik yang terjadi di India dan munculnya dinasti-dinasti di Jawa.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

398

Fellysitas Alphalindah Sundmart Jebadung

Pembahasan lengkap banget

ZAHRA

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Mudah dimengerti Makasih ❤️ Bantu banget

Angel Putri

Ini yang aku cari! Bantu banget

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan pernyataan di bawah ini! 1) Mookerji 2) J. C. van Leur 3) J. L. Moens 4) N. J. Krom 5) C. C. Berg 6) F. D. K. Bosch Berdasarkan pernyataan di atas, tokoh yang mendukung teori Ksa...

73

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia