Iklan

Iklan

Pertanyaan

Isi perjanjian Zaragosa antara Portugis dan Spanyol adalah?

Isi perjanjian Zaragosa antara Portugis dan Spanyol adalah?undefined 

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

isi perjanjian Zaragosa antara Portugis dan Spanyol adalah membagi bumiterbagi menjadi dua pengaruh, yaitu pengaruh Spanyol dan Portugis, wilayah Spanyol membentang dari Meksiko ke barat ke pulau-pulau dan Filipina serta wilayah Portugis membentang dari Brasil ke timur ke pulau-pulau Maluku.

isi perjanjian Zaragosa antara Portugis dan Spanyol adalah membagi bumi terbagi menjadi dua pengaruh, yaitu pengaruh Spanyol dan Portugis, wilayah Spanyol membentang dari Meksiko ke barat ke pulau-pulau dan Filipina serta wilayah  Portugis membentang dari Brasil ke timur ke pulau-pulau Maluku.

Iklan

Pembahasan

Perjanjian Saragosa (Perjanjian Saragossa atau Perjanjian Zaragoza)yangditandatangani pada 22 April 1529 merupakan suatu perjanjian antara Spanyol dan Portugisyang menentukan belahan bumi timur dibagi antara dua kerajaan dengan garis bujur melalui leagues (952 mil laut) atau 17° untuk Kepulauan Maluku Timur. Perjanjian ini merupakan kelanjutan dari Perjanjian Tordesillas yang diprakarsai oleh Paus, untuk membagi belahan barat dunia antara Spanyol dan Portugis.Dalam perjanjian Saragosa, hasil yang lebih rinci dicapai dari kedua belah pihak. Adapun dari perjanjian ini adalah sebagai berikut. Bumi terbagi menjadi dua pengaruh, yaitu pengaruh Spanyol dan Portugis. Wilayah Spanyol membentang dari Meksiko ke barat ke pulau-pulau dan Filipina Wilayah Portugis membentang dari Brasil ke timur ke pulau-pulau Maluku. Daerah di sebelah barat garis saragosa merupakan kontrol Portugis. Dengan demikian, isi perjanjian Zaragosa antara Portugis dan Spanyol adalah membagi bumiterbagi menjadi dua pengaruh, yaitu pengaruh Spanyol dan Portugis, wilayah Spanyol membentang dari Meksiko ke barat ke pulau-pulau dan Filipina serta wilayah Portugis membentang dari Brasil ke timur ke pulau-pulau Maluku.

Perjanjian Saragosa (Perjanjian Saragossa atau Perjanjian Zaragoza) yangditandatangani pada 22 April 1529 merupakan suatu perjanjian antara Spanyol dan Portugis yang menentukan belahan bumi timur dibagi antara dua kerajaan dengan garis bujur melalui leagues (952 mil laut) atau 17° untuk Kepulauan Maluku Timur. Perjanjian ini merupakan kelanjutan dari Perjanjian Tordesillas yang diprakarsai oleh Paus, untuk membagi belahan barat dunia antara Spanyol dan Portugis. Dalam perjanjian Saragosa, hasil yang lebih rinci dicapai dari kedua belah pihak. Adapun dari perjanjian ini adalah sebagai berikut.

  1. Bumi terbagi menjadi dua pengaruh, yaitu pengaruh Spanyol dan Portugis.
  2. Wilayah Spanyol membentang dari Meksiko ke barat ke pulau-pulau dan Filipina
  3. Wilayah  Portugis membentang dari Brasil ke timur ke pulau-pulau Maluku. Daerah di sebelah barat garis saragosa merupakan kontrol Portugis.

Dengan demikian, isi perjanjian Zaragosa antara Portugis dan Spanyol adalah membagi bumi terbagi menjadi dua pengaruh, yaitu pengaruh Spanyol dan Portugis, wilayah Spanyol membentang dari Meksiko ke barat ke pulau-pulau dan Filipina serta wilayah  Portugis membentang dari Brasil ke timur ke pulau-pulau Maluku.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

83

Novita Kasih

Pembahasan tidak lengkap

Raraa

Makasih ❤️

21. Muhammad Raihan Nasrullah

Pembahasan lengkap banget

Muhammad Ridho Hidayat

Pembahasan lengkap banget Mudah dimengerti Bantu banget Ini yang aku cari! Makasih ❤️

lia yulistyasari

Bantu banget

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perjanjian Saragosa disepakati pada tahun 1529 oleh Portugis dan Spanyol. Berdasarkan perjanjian Saragosa, belahan bumi bagian timur dibagi menjadi dua daerah kekuasaan, yaitu daerah kekuasaan Spanyol...

6

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia