Iklan

Iklan

Pertanyaan

Bacalah teks berikut!


Kalangan yang tidak setuju dengan pembatasan usia mengatakan bahwa anak-anak milenial sekarang ini sangat akrab dengan media sosial. Mereka sudah biasa mengakses media sosial setiap saat di manapun berada. Jika dilarang justru rasa ingin tahu mereka akan mendorong untuk mengakses media sosial secara diam-diam di luar sepengetahuan kita.space 

Ide pokok teks tersebut adalah....

Ide pokok teks tersebut adalah....space 

  1. anak-anak sangat akrab dengan media sosialspace 

  2. mereka mengakses media sosial setiap saatspace 

  3. jika dilarang akan mengakses media sosial secara diam-diamspace 

  4. mengakses media sosial di luar sepengetahuan kitaspace 

Iklan

M. Ayu

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan A.

jawaban yang tepat adalah pilihan A.space 

Iklan

Pembahasan

Teks diskusi adalah teks yang memuat pendapat yang berbeda mengenai suatu hal sehingga pihak yang berlawanan saling membahas topik yang dipermasalahkan. Ide pokok adalah ide/gagasan yang menjadi dasar pengembangan paragraf. Teks di atas merupakan pernyataan pihak kontra terhadap isu permasalahan yang dibahas yaitu pembatasan usia dalam penggunaan media sosial. Pihak kontra menolak isu tersebut dengan gagasan utamanya anak-anak milenial sekarang ini sangat akrab dengan media sosial. Maka, ide pokok teks tersebut adalah anak-anak sangat akrab dengan media sosial Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan A.

Teks diskusi adalah teks yang memuat pendapat yang berbeda mengenai suatu hal sehingga pihak yang berlawanan saling membahas topik yang dipermasalahkan.

Ide pokok adalah ide/gagasan yang menjadi dasar pengembangan paragraf.

Teks di atas merupakan pernyataan pihak kontra terhadap isu permasalahan yang dibahas yaitu pembatasan usia dalam penggunaan media sosial. Pihak kontra menolak isu tersebut dengan gagasan utamanya anak-anak milenial sekarang ini sangat akrab dengan media sosial.

Maka, ide pokok teks tersebut adalah anak-anak sangat akrab dengan media sosial

Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan A.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Gagasan utama pada kutipan teks diskusi tersebut adalah ....

119

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia