Iklan

Iklan

Pertanyaan

Hidup menetap di desa-desa Berlayar dengan perahu bercadik Berdagang dengan barter Mahir membuat gerabah Ritual keagamaan semakin kompleks Berdasarkan data diatas, merupakan ciri-ciri corak kehidupan manusia praaksara pada masa …

  1. Hidup menetap di desa-desa
  2. Berlayar dengan perahu bercadik
  3. Berdagang dengan barter
  4. Mahir membuat gerabah
  5. Ritual keagamaan semakin kompleks

Berdasarkan data diatas, merupakan ciri-ciri corak kehidupan manusia praaksara pada masa …

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawabannaya adalah masa perundagian.

jawabannaya adalah masa perundagian.

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Zaman besi dan zaman perunggu merupakan periode pada masa perundagian. Pada zaman ini, kehidupan manusia sudah jauh lebih berkembang dibandingkan dengan sebelumnya. Ciri-ciri masa perundagian, yaitu: ​​​​​​Adanya kelompok pertukangan untuk melakukan kerja. Status keanggotaan yang diukur dari kekayaan. Terdapat alat pengolah logam, dimana dari hasil pengolahan logam tercipta alat-alat upacara, alat atau senjata, dan berbagai peralatan kerja yang terbuat dari bahan besi, perunggu dan tembaga. Membuat dan menggunakan perhiasan dari emas. Batu besar yang dijadikan sebagai tempat menyembah roh nenek moyang. Memiliki kepercayaan Animisme dan Dinamisme. Melakukan transaksi jual beli dengan sistem barter Dengan demikian, jawabannaya adalah masa perundagian.

Zaman besi dan zaman perunggu merupakan periode pada masa perundagian. Pada zaman ini, kehidupan manusia sudah jauh lebih berkembang dibandingkan dengan sebelumnya. Ciri-ciri masa perundagian, yaitu:

  • ​​​​​​Adanya kelompok pertukangan untuk melakukan kerja.
  • Status keanggotaan yang diukur dari kekayaan.
  • Terdapat alat pengolah logam, dimana dari hasil pengolahan logam tercipta alat-alat upacara, alat atau senjata, dan berbagai peralatan kerja yang terbuat dari bahan besi, perunggu dan tembaga.
  • Membuat dan menggunakan perhiasan dari emas.
  • Batu besar yang dijadikan sebagai tempat menyembah roh nenek moyang.
  • Memiliki kepercayaan Animisme dan Dinamisme.
  • Melakukan transaksi jual beli dengan sistem barter

Dengan demikian, jawabannaya adalah masa perundagian.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Hasil peninggalan zaman besi banyak ditemukan di pulau Jawa, tepatnya di Gunung Kidul (Yogyakarta) dan Bogor (Jawa Barat). Beberapa diantaranya adalah….

5

3.8

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia