Iklan

Iklan

Pertanyaan

Begitulah penyajian film yang berasal dari novel. Terdapat potongan peristiwa yang tidak dapat dimasukkan dalam pembuatan film. Hal ini disebabkan film memiliki durasi tertentu yang membatasi cerita. Oleh karena itu, sutradara hanya memasukkan rangkaian peristiwa yang dianggap penting dalam novel tersebut.space 

Hal yang disoroti dalam paragraf teks ulasan di atas adalah ....

Hal yang disoroti dalam paragraf teks ulasan di atas adalah ....space 

  1. Latar belakang sutradara membuat film.space 

  2. Kelemahan film yang diambil dari novel.space 

  3. Keunggulan film yang diambil dari novel.space 

  4. Trik sutradara dalam membuat film.space 

Iklan

A. Dwianto

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.space 

Iklan

Pembahasan

Teks ulasan merupakan sebuah teks yang berisikan ulasan, review, atau penilaian terhadap sesuatu Karya seperti drama, buku, ataupun sebuah film. Teks ulasan sering juga disebut sebagai teks resensi. Struktur teks ulasan: Orientasi.Orientasi merupakan sebuah bagian yang ditunjukkan sebagai pembuka dalam mengulas suatu Karya seperti buku, film, ataupun sebuah pertunjukkan drama yang akan diulas. Bagian orientasi ini memberikan informasi mengenai gambaran umum terkait dengan suatu karya yang akan diulas. Tafsiran.Tafsiran merupakan sebuah bagian yang berisikan deskripsi mendetail tentang suatu karya yang tengah diulas. Biasanya bagian ini memuat tentang keunikan suatu kaya, bagian-bagian yang menjadi sorotan dari suatu karya, kualitas suatu karya, keunggulan suatu karya, dan lain sebagainya. Evaluasi. Evaluasi merupakan suatu bagian yang cukup penting dalam teks ulasan, Karena di dalam bagian evaluasi ini berisikan mengenai pandangan dan juga opini yang diberikan oleh seorang pengulas. Evaluasi baru akan dilakukan ketika dirasa tafsiran yang diberikan sudah cukup terhadap suatu karya, agar nantinya orang lain dapat memiliki evaluasinya sendiri. Pada bagian evaluasi ini juga seorang penulis akan memberikan pandangannya mengenai kelebihan dan juga kekurangan yang di miliki oleh suatu karya suatu karya. Seorang pengulas diharapkan untuk memberikan evaluasi berupa kritik yang membangun, agar nantinya dapat mengambil peran dalam meningkatkan tulisan atau karya yang telah di ulas. Rangkuman.Rangkuman adalah suatu bagian yang berisikan kesimpulan dari ulasan yang diberikan untuk sebuah karya. Biasanya pada bagian ini, pengulas akan memberikan pandangan mengenai karya tersebut, apakah karya tersebut berkualitas atau tidak untuk di tonton ataupun di baca oleh seorang konsumen. Sesuai dengan penjelasan di atas, maka hal yang disoroti pada teks ulasan di atas adalah bagian evaluasi yang membicarakan kelemahan sebuah karya . Hal ini dapat dilihat pada kalimat "Terdapat potongan peristiwa yang tidak dapat dimasukkan dalam pembuatan film. Hal ini disebabkan film memiliki durasi tertentu yang membatasi cerita." kalimat ini menyatakan kelemahan film yang diadaptasi dari novel. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah B.

Teks ulasan merupakan sebuah teks yang berisikan ulasan, review, atau penilaian terhadap sesuatu Karya seperti drama, buku, ataupun sebuah film. Teks ulasan sering juga disebut sebagai teks resensi.

Struktur teks ulasan:

  1. Orientasi. Orientasi merupakan sebuah bagian yang ditunjukkan sebagai pembuka dalam mengulas suatu Karya seperti buku, film, ataupun sebuah pertunjukkan drama yang akan diulas. Bagian orientasi ini memberikan informasi mengenai gambaran umum terkait dengan suatu karya yang akan diulas.
  2. Tafsiran. Tafsiran merupakan sebuah bagian yang berisikan deskripsi mendetail tentang suatu karya yang tengah diulas. Biasanya bagian ini memuat tentang keunikan suatu kaya, bagian-bagian yang menjadi sorotan dari suatu karya, kualitas suatu karya, keunggulan suatu karya, dan lain sebagainya.
  3. Evaluasi. Evaluasi merupakan suatu bagian yang cukup penting dalam teks ulasan, Karena di dalam bagian evaluasi ini berisikan mengenai pandangan dan juga opini yang diberikan oleh seorang pengulas. Evaluasi baru akan dilakukan ketika dirasa tafsiran yang diberikan sudah cukup terhadap suatu karya, agar nantinya orang lain dapat memiliki evaluasinya sendiri. Pada bagian evaluasi ini juga seorang penulis akan memberikan pandangannya mengenai kelebihan dan juga kekurangan yang di miliki oleh suatu karya suatu karya. Seorang pengulas diharapkan untuk memberikan evaluasi berupa kritik yang membangun, agar nantinya dapat mengambil peran dalam meningkatkan tulisan atau karya yang telah di ulas.
  4. Rangkuman. Rangkuman adalah suatu bagian yang berisikan kesimpulan dari ulasan yang diberikan untuk sebuah karya. Biasanya pada bagian ini, pengulas akan memberikan pandangan mengenai karya tersebut, apakah karya tersebut berkualitas atau tidak untuk di tonton ataupun di baca oleh seorang konsumen.

Sesuai dengan penjelasan di atas, maka hal yang disoroti pada teks ulasan di atas adalah bagian evaluasi yang membicarakan kelemahan sebuah karya. Hal ini dapat dilihat pada kalimat "Terdapat potongan peristiwa yang tidak dapat dimasukkan dalam pembuatan film. Hal ini disebabkan film memiliki durasi tertentu yang membatasi cerita." kalimat ini menyatakan kelemahan film yang diadaptasi dari novel. 

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah B.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

62

gracya grace

Ini yang aku cari! Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Tulislah kelebihan dan kekurangan dari buku berdasarkan teks ulasan di atas!

2

4.7

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia