Iklan

Iklan

Pertanyaan

Gunungapi identik dengan gejala vulkanisme yang dapat memunculkan potensi sumber daya geotermal. Dampak positif fenomena tersebut bagi penduduk adalah....

Gunungapi identik dengan gejala vulkanisme yang dapat memunculkan potensi sumber daya geotermal. Dampak positif fenomena tersebut bagi penduduk adalah....space

  1. adanya potensi pengembangan kegiatan ternak space

  2. adanya peningkatan kandungan unsur hara penyubur tanahspace

  3. bertambahnya sumber energi listrik baru terbarukan space

  4. adanya peningkatan jenis dan kuantitas barang tambangspace

  5. beragamnya habitat makhluk hidup sekitar gunungapispace

Iklan

H. Mahmud

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan yang tepat adalah C.

pilihan yang tepat adalah C.space

Iklan

Pembahasan

Dampak positif dari vulkanisme adalah : Abu vulkanik dapat menyuburkan tanah pertanian di sekitarnya sehingga dapat meningkatkan produksi pertanian penduduk. Meskipun hutan telah rusak, dalam beberapa bulan sehingga pohon-pohon menumbuhkan hutan baru akan membentuk ekosistem baru juga. Para penambang pasir mendapatkan pekerjaan baru untuk mendapatkan pasir. Bahan vulkanik seperti pasir dan batu bisa digunakan sebagai bahan berfungsi sebagai bahan bangunan, dan lainnya Di area vulkanisme akan memunculkan energigeotermal yang berasal dari energi panas di sekitar gunung berapi. Gunung berapi yang akan menjadi objek wisata. Jadi, pilihan yang tepat adalah C.

Dampak positif dari vulkanisme adalah :

  1. Abu vulkanik dapat menyuburkan tanah pertanian di sekitarnya sehingga dapat meningkatkan produksi pertanian penduduk. 
  2. Meskipun hutan telah rusak, dalam beberapa bulan sehingga pohon-pohon menumbuhkan hutan baru akan membentuk ekosistem baru juga.
  3. Para penambang pasir mendapatkan pekerjaan baru untuk mendapatkan pasir.
  4. Bahan vulkanik seperti pasir dan batu bisa digunakan sebagai bahan berfungsi sebagai bahan bangunan, dan lainnya
  5. Di area vulkanisme akan memunculkan energi geotermal yang berasal dari energi panas di sekitar gunung berapi.
  6. Gunung berapi yang akan menjadi objek wisata.

Jadi, pilihan yang tepat adalah C.space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

141

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Erupsi gunung berapi mengeluarkan berbagai material baik eflata, eflusif maupun ekhalasi. Adapun dampak negatif dari letusan gunung berapi tersebut adalah...

13

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia