Iklan

Iklan

Pertanyaan

Gunakan informasi berikut untuk menjawab soal! Jika kelima atom tersebut dimisalkan X , maka atom yang dapat berikatan dengan ion klorida membentuk senyawa XCl 3 ​ adalah ...

Gunakan informasi berikut untuk menjawab soal!



Jika kelima atom tersebut dimisalkan , maka atom yang dapat berikatan dengan ion klorida membentuk senyawa adalah ...space 

  1. Pspace 

  2. Qspace 

  3. Rspace 

  4. Sspace 

  5. Tspace 

Iklan

B. Rohmawati

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah D.

jawaban yang benar adalah D.

Iklan

Pembahasan

Senyawa XCl 3 ​ terbentuk dari kation X 3 + dan anion klorida ( Cl − ). Atom unsur yang dapat membentuk kation X 3 + memiliki 3 elektron valensi sehingga cenderung melepas 3 elektronnya untuk mencapai kestabilan. Berdasarkan informasi nomor atom pada soal, maka dapat dibuat konfigurasinya seperti pada tabel berikut: Unsur yang memiliki 3 elektron valensi terdapat pada golongan IlIA, yaitu S. Jadi, jawaban yang benar adalah D.

Senyawa terbentuk dari kation dan anion klorida (). Atom unsur yang dapat membentuk kation memiliki 3 elektron valensi sehingga cenderung melepas 3 elektronnya untuk mencapai kestabilan. Berdasarkan informasi nomor atom pada soal, maka dapat dibuat konfigurasinya seperti pada tabel berikut:

Unsur yang memiliki 3 elektron valensi terdapat pada golongan IlIA, yaitu S.

Jadi, jawaban yang benar adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

8

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Nomor atom suatu unsur A dan X berturut-turut adalah 11 dan 17. Jika kedua atom tersebut membentuk senyawa, maka molekul senyawa tersebut ... Terbentuk dari unsur logam A dan unsur nonlogam X. ...

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia