Iklan

Iklan

Pertanyaan

Gerobak bermassa 100 kg mula-mula diam, lalu didorong dengan gaya 248 N sehingga bergerak. Koefsien gesekan dengan jalan sebesar 0,1. Setelah 10 sekon, gaya tersebut dihilangkan sehingga lama-kelamaan gerobak berhenti. Apabila percepatan gravitasibumi ,tentukan: a. jarak tempuh balok setelah gaya F dihilangkan; b. lama balok bergerak.

Gerobak bermassa 100 kg mula-mula diam, lalu didorong dengan gaya 248 N sehingga bergerak. Koefsien gesekan dengan jalan sebesar 0,1. Setelah 10 sekon, gaya tersebut dihilangkan sehingga lama-kelamaan gerobak berhenti. Apabila percepatan gravitasi bumi , tentukan:

a. jarak tempuh balok setelah gaya F dihilangkan; 

b. lama balok bergerak.

Iklan

Y. Maghfirah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah 25,3 s dan 114,8 m.

jawaban yang tepat adalah 25,3 s dan 114,8 m.

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Menentukan kecepatan gerobak setelah dilepas. Menentukan kecepatan saat gerobak dilepas. Menentukan perlambatan gerobak setelah dilepas. Menentukan waktu gerobak untuk berhenti. Menentukan waktu tempuh total. Menentukan jarak tempuh gerobak setelah dilepas. Jadi, jawaban yang tepat adalah 25,3 s dan 114,8 m.

Menentukan kecepatan gerobak setelah dilepas.

begin mathsize 14px style begin inline style stack space space sum with blank below end style F equals m times a subscript 1 F minus f subscript k equals m times a subscript 1 space space space space space space space a subscript 1 equals fraction numerator F minus f subscript k over denominator m end fraction space space space space space space space a subscript 1 equals fraction numerator F minus mu subscript k m g over denominator m end fraction space space space space space space space a subscript 1 equals fraction numerator 248 minus 0 comma 1 left parenthesis 100 right parenthesis 9 comma 8 over denominator 100 end fraction space space space space space space space a subscript 1 equals 1 comma 5 space bevelled straight m over straight s squared end style   

Menentukan kecepatan saat gerobak dilepas.

begin mathsize 14px style v subscript 1 equals v subscript 0 plus a subscript 1 times t subscript 1 v subscript 1 equals 0 plus 1 comma 5 left parenthesis 10 right parenthesis v subscript 1 equals 15 space bevelled straight m over straight s end style      

Menentukan perlambatan gerobak setelah dilepas.

begin mathsize 14px style negative f subscript k equals m times a subscript 2 space space space space a subscript 2 equals fraction numerator negative f subscript k over denominator m end fraction space space space space a subscript 2 equals fraction numerator negative 98 over denominator 100 end fraction space space space space a subscript 2 equals negative 9 comma 8 bevelled fraction numerator space straight m over denominator straight s end fraction end style   

Menentukan waktu gerobak untuk berhenti.

begin mathsize 14px style v subscript 2 equals v subscript 1 plus a subscript 2 times t subscript 2 t subscript 2 space end subscript equals fraction numerator v subscript 2 minus v subscript 1 over denominator a subscript 2 end fraction t subscript 2 space end subscript equals fraction numerator 0 minus 15 over denominator negative 9 comma 8 end fraction t subscript 2 space end subscript equals 15 comma 3 space straight s end style 

Menentukan waktu tempuh total.

begin mathsize 14px style t subscript t o t a l end subscript equals t subscript 1 plus t subscript 2 t subscript t o t a l end subscript equals 10 plus 15 comma 3 t subscript t o t a l end subscript equals 25 comma 3 space straight s end style 

Menentukan jarak tempuh gerobak setelah dilepas.

begin mathsize 14px style s equals v subscript 1 times t subscript 2 plus 1 half a subscript 2 times t subscript 2 squared s equals 15 left parenthesis 15 comma 3 right parenthesis plus 1 half left parenthesis negative 0 comma 98 right parenthesis left parenthesis 15 comma 3 right parenthesis squared s equals 114 comma 8 space straight m end style   

Jadi, jawaban yang tepat adalah 25,3 s dan 114,8 m.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

10

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Mula-mula balok diam. Kemudian gaya F menariknya selama 4 detik. Berapa besar kecepatannya pada detik ke 5?

10

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia