Iklan

Pertanyaan

Gambar menunjukkan suatu sinar cahaya POmenumbuk cermin AB. Cermin AB dan cerminCD saling tegak lurus. ON adalah garis normalcermin AB. a. Berapakah nilai sudut datang sinar POpada cermin AB? b. Salin gambar dan lanjutkan sinar PO untukmenunjukkan lintasan yang ditempuhnyaakibat pemantulan dari kedua cermin. c. Pada gambarmu, hitung nilai sudut pantul pada AB, sudut datang pada CD,dan sudut pantul pada CD. d. Apa yang dapat diamati tentang sinar PO dan sinar pantul pada CD?

Gambar menunjukkan suatu sinar cahaya PO menumbuk cermin AB. Cermin AB dan cermin CD saling tegak lurus. ON adalah garis normal cermin AB.

a. Berapakah nilai sudut datang sinar PO pada cermin AB?
b. Salin gambar dan lanjutkan sinar PO untuk menunjukkan lintasan yang ditempuhnya akibat pemantulan dari kedua cermin.
c. Pada gambarmu, hitung nilai sudut pantul pada AB, sudut datang pada CD, dan sudut pantul pada CD.
d. Apa yang dapat diamati tentang sinar PO dan sinar pantul pada CD?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

06

:

47

:

46

Iklan

Y. Maghfirah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

nilai sudut datang sinar PO pada cermin AB sebesar 45°, nilai sudut pantul pada AB sebesar 45°, nilai sudut datang pada CD sebesar 45°, dan nilai sudut pantul pada CD sebesar45°.

nilai sudut datang sinar PO pada cermin AB sebesar 45°, nilai sudut pantul pada AB sebesar 45°, nilai sudut datang pada CD sebesar 45°, dan nilai sudut pantul pada CD sebesar 45°.

Pembahasan

Diketahui: Suatu sinar cahaya PO menumbuk cermin AB yangsaling tegak lurus dengan cermin CD. Ditanyakan: i 1 ​ = ... ? r 1 ​ = ... ? i 2 ​ = ... ? r 2 ​ = ... ? Jawaban: Cermin datar adalah cermin dengan bentuk permukaan yang datar. Sifat bayangan pada cermin datar yaitu tegak, maya dan sama besar. Pemantulan cahaya pada dasarnya adalah proses terpancarnya kembali cahaya apabila mengenai permukaan benda yang terkena cahaya tersebut. Cahaya yang jatuh pada bidang pembatas dua material mengalami pemantulan dengan sudut pantul yang sama persis dengan sudut datang. Sehingga: a. Nilai sudut datang sinar PO pada cermin AB Karena cermin AB tegak lurus cermin CD, maka garis normal ON akan tegak lurus garis AB. sehingga i 1 ​ ​ = = ​ 2 1 ​ × 9 0 ∘ 4 5 ∘ ​ b. Lintasan yang ditempuhnya akibat pemantulan dari kedua cermin adalah: c. Nilai sudut pantul pada AB, sudut datang pada CD, dan sudut pantul pada CD adalah: r 1 ​ a b i 2 ​ r 2 ​ ​ = = = = = ​ i 1 ​ = 4 5 ∘ 9 0 ∘ − 4 5 ∘ = 4 5 ∘ 9 0 ∘ − a = 4 5 ∘ 9 0 ∘ − b = 4 5 ∘ i 2 ​ = 4 5 ∘ ​ d. Yang dapat diamati tentang sinar PO dan sinar pantul pada CD adalah Apabila sinar datang tepat di pertengahan sudut antara kedua cermin, maka sudut sinar datang dan sudut sinar pantul pada kedua cermin bernilai sama yaitu sebesar 45°. Dengan demikian, nilai sudut datang sinar PO pada cermin AB sebesar 45°, nilai sudut pantul pada AB sebesar 45°, nilai sudut datang pada CD sebesar 45°, dan nilai sudut pantul pada CD sebesar45°.

Diketahui:

Suatu sinar cahaya PO menumbuk cermin AB yang saling tegak lurus dengan cermin CD.

Ditanyakan:

Jawaban:

Cermin datar adalah cermin dengan bentuk permukaan yang datar. Sifat bayangan pada cermin datar yaitu tegak, maya dan sama besar. Pemantulan cahaya pada dasarnya adalah proses terpancarnya kembali cahaya apabila mengenai permukaan benda yang terkena cahaya tersebut. Cahaya yang jatuh pada bidang pembatas dua material mengalami pemantulan dengan sudut pantul yang sama persis dengan sudut datang. Sehingga:

a. Nilai sudut datang sinar PO pada cermin AB

Karena cermin AB tegak lurus cermin CD, maka garis normal ON akan tegak lurus garis AB.

sehingga

b. Lintasan yang ditempuhnya akibat pemantulan dari kedua cermin adalah:

c. Nilai sudut pantul pada AB, sudut datang pada CD, dan sudut pantul pada CD adalah:

d. Yang dapat diamati tentang sinar PO dan sinar pantul pada CD adalah

Apabila sinar datang tepat di pertengahan sudut antara kedua cermin, maka sudut sinar datang dan sudut sinar pantul pada kedua cermin bernilai sama yaitu sebesar 45°.

Dengan demikian, nilai sudut datang sinar PO pada cermin AB sebesar 45°, nilai sudut pantul pada AB sebesar 45°, nilai sudut datang pada CD sebesar 45°, dan nilai sudut pantul pada CD sebesar 45°.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!