Iklan

Pertanyaan

Fungsi proklamasi kemerdekaan bagi bangsa Indonesia adalah ...

Fungsi proklamasi kemerdekaan bagi bangsa Indonesia adalah ...undefined 

  1. sebagai jembatan emas untuk mencapai tujuan bangsaundefined 

  2. sebagai tujuan akhir perjuangan bangsaundefined 

  3. mengusir semua intervensi asing yang ada di Indonesiaundefined 

  4. menguji semangat perjuangan para pemuda Indonesiaundefined 

  5. mendorong lahirnya semangat juang bagi generasi sekarangundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

21

:

58

:

33

Klaim

Iklan

A. Jasmine

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

maka jawaban yang tepat adalah A.

maka jawaban yang tepat adalah A.

Pembahasan

Proklamasi merupakan puncak perjuangan bangsa Indonesia untuk mencapai kemerdekaannya. Dengan proklamasi berarti bangsa Indonesia mendapat kebebasan untuk menentukan nasibnya sendiri sebagai bangsa yang berdaulat. Proklamasi merupakan jembatan emas untuk menuju masyarakat yang adil dan makmur. Proklamasi merupakan titik awal perjalanan sebuah bangsa yang merdeka untuk mencapai cita-citanya. Dengan demikian, maka jawaban yang tepat adalah A.

Proklamasi merupakan puncak perjuangan bangsa Indonesia untuk mencapai kemerdekaannya. Dengan proklamasi berarti bangsa Indonesia mendapat kebebasan untuk menentukan nasibnya sendiri sebagai bangsa yang berdaulat. Proklamasi merupakan jembatan emas untuk menuju masyarakat yang adil dan makmur. Proklamasi merupakan titik awal perjalanan sebuah bangsa yang merdeka untuk mencapai cita-citanya.

Dengan demikian, maka jawaban yang tepat adalah A.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

10

Aina Mardahlia

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Mudah dimengerti Bantu banget Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Indonesia telah merdeka sejak tahun 1945, sebagai generasi penerus bangsa pada masa kini hendaklah kita melakukan kegiatan kegiatan positif dalam rangka mengisi kemerdekaan. Berikut adalah hal yang pa...

20

3.8

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia