Iklan

Pertanyaan

Fenomena urban sprawl banyak terjadi ketika suatu kota sedang mengalami pertumbuhan dan mengalami peningkatan jumlah populasi penduduk. Contohnya adalah fenomena urban sprawl dari Jakarta menuju daerah-daerah sekitarnya, seperti Bogor, Depok, Tangerang dan Bekasi. Dalam upaya untuk meminimalisasi dampak negatif dari fenomena urban sprawl tersebut, khususnya dalam masalah kemacetan dan polusi udara, pemerintah berencana untuk menyediakan lebih banyak moda transportasi umum,seperti penambahan gerbong kereta Commuter Line dan jumlah bus Trans Jakarta. Kebijakan ini merupakan kebijakan yang …karena ….

Fenomena urban sprawl banyak terjadi ketika suatu kota sedang mengalami pertumbuhan dan mengalami peningkatan jumlah populasi penduduk. Contohnya adalah fenomena urban sprawl  dari Jakarta menuju daerah-daerah sekitarnya, seperti Bogor, Depok, Tangerang dan Bekasi. Dalam upaya untuk meminimalisasi dampak negatif dari fenomena urban sprawl tersebut, khususnya dalam masalah kemacetan dan polusi udara, pemerintah berencana untuk menyediakan lebih banyak moda transportasi umum, seperti penambahan gerbong kereta Commuter Line dan jumlah bus Trans Jakarta. Kebijakan ini merupakan kebijakan yang … karena ….  

  1. tidak tepat, sebagian besar pekerja tinggal dekat dengan pusat kotaundefined 

  2. tepat, jarak tempuh dari pusat kota ke daerah penyangga sangat dekatundefined 

  3. tidak tepat, tidak ada hubungan antara urban sprawl dan kemacetan serta polusi udaraundefined 

  4. tidak tepat, pekerja tidak akan tertarik karena ongkos transportasi umum sangat mahalundefined 

  5. tepat, mengurangi penggunaan kendaraan pribadi oleh para pekerja dari daerah penyanggaundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

12

:

45

:

50

Iklan

S. Fauziyah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan E.

jawaban yang tepat adalah pilihan E.

Pembahasan

Fenomena urban sprawl terjadi karena pertumbuhan masyarakat yang begitu besar , padahal luas lahan di pusat kotabersifat statis atau tidak berubah. Hal ini mengakibatkan harga lahan di pusat kota makin tinggi. Hal ini menyebabkan masyarakat bermigrasi ke daerah pinggiran kota/ daerah penyangga karena harga tanah lebih murah, lahan yang tersedia lebih luas, dan kondisi lingkungan lebih nyaman. Hal inimengakibatkan terjadinya urban sprawl . Akan tetapi, banyak penduduk yang berpindah ke daerah pinggiran kota ini tetap bekerja di pusat kota sehingga mereka banyak melakukan aktivitas komutasi atau pulang pergi setiap harinya untuk bekerja di Jakarta. Kondisi ini bisa meningkatkan penggunaan kendaraan pribadi jika ketersediaan moda transportasi umum tidak memadai . Akibatnya adalah kemacetan dan polusi udara bertambah parah. Oleh karena itu, kebijakan untuk menambah moda transportasi umum sudah sangat tepat untuk menangani dampak dari urban sprawl . Apalagi biaya transportasi umum cukup murah dan lebih ramah lingkungan. Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan E.

Fenomena urban sprawl terjadi karena pertumbuhan masyarakat yang begitu besar, padahal luas lahan di pusat kota bersifat statis atau tidak berubah. Hal ini mengakibatkan harga lahan di pusat kota makin tinggi. Hal ini menyebabkan masyarakat bermigrasi ke daerah pinggiran kota/ daerah penyangga karena harga tanah lebih murah, lahan yang tersedia lebih luas, dan kondisi lingkungan lebih nyaman. Hal ini mengakibatkan terjadinya urban sprawl. Akan tetapi, banyak penduduk yang berpindah ke daerah pinggiran kota ini tetap bekerja di pusat kota sehingga mereka banyak melakukan aktivitas komutasi atau pulang pergi setiap harinya untuk bekerja di Jakarta. Kondisi ini bisa meningkatkan penggunaan kendaraan pribadi jika ketersediaan moda transportasi umum tidak memadai. Akibatnya adalah kemacetan dan polusi udara bertambah parah. Oleh karena itu, kebijakan untuk menambah moda transportasi umum sudah sangat tepat untuk menangani dampak dari urban sprawl. Apalagi biaya transportasi umum cukup murah dan lebih ramah lingkungan.undefined  

Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan E.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

34

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!