Iklan

Iklan

Pertanyaan

Fenomena geosfer: (1) luas danau di Jatiluhur makin menyempit; (2) hujan lebat di pandeglang; (3) banjir di Jakarta; (4) tsunami di pantai Padang (5) gunung Rokatenda meletus. Aspek fisik dari fenomena tersebut terdapat pada angka ...

Fenomena geosfer:

(1) luas danau di Jatiluhur makin menyempit;

(2) hujan lebat di pandeglang;

(3) banjir di Jakarta;

(4) tsunami di pantai Padang

(5) gunung Rokatenda meletus.

Aspek fisik dari fenomena tersebut terdapat pada angka ...

  1. (1), (2), dan (3)

  2. (1), (3), dan (4)

  3. (1), (3), dan (5)

  4. (2), (4), dan (5)

  5. (3), (4), dan (5)

Iklan

M. Bilqis

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Aspek Fisik. Aspek fisik adalah aspekterkait dengan semua fenomena yang terjadi secara alamiah. Aspek topologi meliputi segala hal mengenai letak suatu wilayah, luas wilayah, bentuk wilayah dan batas-batas wilayah tersebut. Pemahaman tentang topologi wilayah akan mudah dipahami dengan menggunakan peta maka. Aspek non biotik meliputi segala hal yang berkaitan dengan benda mati seperti tanah, air, cuaca dan iklim. Faktor cuaca dan ilkim pada suatu wilayah membuat setiap wilayah memiliki kenampakan dan variabel yang berbeda-beda. Misalnya, wilayah Indonesia beriklim tropis, sedangkan wilayah Inggris beriklim subtropis. Aspek biotik meliputi segala hal yang berkaitan dengan benda hidup (manusia, hewan, dan tumbuhan). Geografi mengkaji makhluk hidup dari sisi penyebaran dan keterkaitannya dalam mengubah susunan keruangan permukaan bumi. Aspek Nonfisik . Aspekk non fisik adalahsemua fenomena yang diakibatkan oleh adanya campur tangan manusia. Aspek sosial meliputi segala hal yang melekat pada kehidupan manusia seperti tradisi, adat, kelompok dan masyarakat. Aspek ekonomi meliputi hal yang berkaitan dengan industri, perdagangan, perkebunan, ekspor-impor, transportasi, pasar dan lainnya. Aspek ekonomi berperan dalam membentuk suatu teori-teori keruangan seperti kutub pertumbuhan, teori titik henti dan lainnya. Aspek budaya, meliputi segala yang mencakup pendidikan, agama, bahasa, kesenian dan lainnya. Aspek politik, meliputi hal yang berkaitan dengan pemerintahan dan kebijakan daerah. Sesuai dengan penjabarandi atas, maka jawaban yang termasuk kedalam aspek fisik adalah (2), (4), dan (5)

Aspek Fisik. Aspek fisik adalah aspek terkait dengan semua fenomena yang terjadi secara alamiah.

  1. Aspek topologi meliputi segala hal mengenai letak suatu wilayah, luas wilayah, bentuk wilayah dan batas-batas wilayah tersebut. Pemahaman tentang topologi wilayah akan mudah dipahami  dengan menggunakan peta maka.
  2. Aspek non biotik meliputi segala hal yang berkaitan dengan benda mati seperti tanah, air, cuaca dan iklim. Faktor cuaca dan ilkim pada suatu wilayah membuat setiap wilayah memiliki kenampakan dan variabel yang berbeda-beda. Misalnya, wilayah Indonesia beriklim tropis, sedangkan wilayah Inggris beriklim subtropis.
  3. Aspek biotik meliputi segala hal yang berkaitan dengan benda hidup (manusia, hewan, dan tumbuhan). Geografi mengkaji makhluk hidup dari sisi penyebaran dan keterkaitannya dalam mengubah susunan keruangan permukaan bumi.

Aspek NonfisikAspekk non fisik adalah semua fenomena yang diakibatkan oleh adanya campur tangan manusia.

  1. Aspek sosial meliputi segala hal yang melekat pada kehidupan manusia seperti tradisi, adat, kelompok dan masyarakat. 
  2. Aspek ekonomi meliputi hal yang berkaitan dengan industri, perdagangan, perkebunan, ekspor-impor, transportasi, pasar dan lainnya. Aspek ekonomi berperan dalam membentuk suatu teori-teori keruangan seperti kutub pertumbuhan, teori titik henti dan lainnya.
  3. Aspek budaya, meliputi segala yang mencakup pendidikan, agama, bahasa, kesenian dan lainnya. 
  4. Aspek politik, meliputi hal yang berkaitan dengan pemerintahan dan kebijakan daerah. 

Sesuai dengan penjabaran di atas, maka jawaban yang termasuk kedalam aspek fisik adalah (2), (4), dan (5)

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

51

Sevilla

Bantu banget

Chika Nuraini

Jawaban tidak sesuai Pembahasan tidak menjawab soal

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Para nelayan memanfaatkan angin darat untuk pergi ke laut pada malam hari dan pulang kembali ke darat memanfaatkan angin laut. Fenomena tersebut merupakan aspek Geografi yang berkaitan dengan ....

23

4.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia