Iklan

Pertanyaan

Faktor yang menyebabkan wilayah Libya bagian selatan memiliki kepadatan penduduk yang sangat rendah adalah ....

Faktor yang menyebabkan wilayah Libya bagian selatan memiliki kepadatan penduduk yang sangat rendah adalah ....

  1. kondisi iklim ekstrem

  2. tidak terdapat sungai

  3. kawasan rawan konflik

  4. dominasi wilayah gurun

  5. bentang alam pegunungan terjal

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

09

:

56

:

54

Iklan

R. Dewi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah D.

pilihan jawaban yang tepat adalah D.

Pembahasan

Libya merupakan salah satunegara penghasil minyak bumi dan gas alam terbesar di dunia. Negara ini berada di utara Benua Afrika dan menghadap langsung ke Laut Mediterania. Secara fisiografis, hampir seluruh wilayah Libya merupakan gurun pasir, yang biasa dikenal dengan nama Gurun Sahara. Kondisi tersebut menyebabkan keberadaan air cukup sulit dijangkau. Oleh sebab itu, persebaran penduduk di Libya menjadi tidak merata. Kawasan Libya bagian selatan sangat jarang penduduk sedangkan pusat-pusat kepadatan penduduk berada di Libya bagian utarayang menghadap Laut Mediterania seperti Kota Tripoli dan Kota Benghazi. Jadi, pilihan jawaban yang tepat adalah D.

Libya merupakan salah satu negara penghasil minyak bumi dan gas alam terbesar di dunia. Negara ini berada di utara Benua Afrika dan menghadap langsung ke Laut Mediterania. Secara fisiografis, hampir seluruh wilayah Libya merupakan gurun pasir, yang biasa dikenal dengan nama Gurun Sahara. Kondisi tersebut menyebabkan keberadaan air cukup sulit dijangkau. Oleh sebab itu, persebaran penduduk di Libya menjadi tidak merata. Kawasan Libya bagian selatan sangat jarang penduduk sedangkan pusat-pusat kepadatan penduduk berada di Libya bagian utara yang menghadap Laut Mediterania seperti Kota Tripoli dan Kota Benghazi.

Jadi, pilihan jawaban yang tepat adalah D.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!