Iklan

Pertanyaan

Faktor penyebab terbentuknya karren pada batuan gamping adalah ....

Faktor penyebab terbentuknya karren pada batuan gamping adalah ....space space

  1. pelarutan oleh airspace space

  2. pelapukan biologisspace space

  3. penyumbatan ponorspace space

  4. pengikisan oleh angin space space

  5. perubahan suhu udaraspace space

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

05

:

09

:

54

Klaim

Iklan

V. Vierzzzzz

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah A.

pilihan jawaban yang tepat adalah A.space space

Pembahasan

Wilayah yang tersusun dari batuan gamping atau disebut dengan karst memiliki bentukan lahan yang khas akibat pelarutan batuan. Pada wilayah karst, batuan memiliki sifat mudah larut jika berinteraksi dengan air yang menyebabkan terjadinya pelapukan kimiawi. Hasil pelarutan tersebutdapat berbentuk karren (alur) , gua vertikal, ponor (lubang masuknya air tanah), dan lain - lain. Jadi, pilihan jawaban yang tepat adalah A.

Wilayah yang tersusun dari batuan gamping atau disebut dengan karst memiliki bentukan lahan yang khas akibat pelarutan batuan. Pada wilayah karst, batuan memiliki sifat mudah larut jika berinteraksi dengan air yang menyebabkan terjadinya pelapukan kimiawi. Hasil pelarutan tersebut dapat berbentuk karren (alur), gua vertikal, ponor (lubang masuknya air tanah), dan lain - lain.

Jadi, pilihan jawaban yang tepat adalah A.space space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Dataran aluvial sangat potensial untuk pengembangan pertanian dan permukiman karena didukung oleh banyak faktor, yaitu ... morfologi datar dan daya dukung lahan tinggi tersusun oleh tanah alu...

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia