Iklan

Pertanyaan

Faktor yang membuat setiap informasi dalam sumber sejarah harus melalui proses verifikasi terlebih dahulu disebabkan karena ….

Faktor yang membuat setiap informasi dalam sumber sejarah harus melalui proses verifikasi terlebih dahulu disebabkan karena …. 

  1. penelitian sejarah harus menggunakan sumber primerundefined 

  2. buku catatan pribadi tidak bisa menjadi sumber sejarahundefined 

  3. opini dalam sebuah sumber sejarah tidak bisa menjadi fakta sejarahundefined 

  4. setiap sumber harus diuji keabsahannya untuk mendapatkan fakta sejarahundefined 

  5. banyaknya sumber sejarah yang sudah tidak layak sebagai acuan penelitianundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

14

:

13

:

45

Klaim

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Dalam penelitian sejarah, setiap informasi yang ada dalam sumber sejarah harus dilakukan verifikasi terlebih dahulu, karena verifikasi sumber mempunyai tujuan agar setiap sumber yang didapatkan harus diuji keabsahan dan keasliannya sehingga nantinya akan menghasilkan fakta sejarah. Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah D.

Dalam penelitian sejarah, setiap informasi yang ada dalam sumber sejarah harus dilakukan verifikasi terlebih dahulu, karena verifikasi sumber mempunyai tujuan agar setiap sumber yang didapatkan harus diuji keabsahan dan keasliannya sehingga nantinya akan menghasilkan fakta sejarah.

Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah D.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

8

Iklan

Pertanyaan serupa

Informasi atau data dalam sumber sejarah dapat dipengaruhi oleh berbagai faktor, misalnya ….

1

4.2

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia