Iklan

Pertanyaan

Evolusi yang terjadi pada makhluk hidup terjadi melalui beberapa mekanisme, yaitu .... mutasi gen frekuensi gen dalam populasi seleksi alam autogami

Evolusi yang terjadi pada makhluk hidup terjadi melalui beberapa mekanisme, yaitu .... space

  1. mutasi gen space
  2. frekuensi gen dalam populasi space
  3. seleksi alam space
  4. autogami space
  1. 1, 2, dan 3 SAJA yang benar. space

  2. 1 dan 3 SAJA yang benar. space

  3. 2 dan 4 SAJA yang benar. space

  4. HANYA 4 yang benar. space

  5. SEMUA pilihan benar. space

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

09

:

49

:

33

Iklan

A. Tiara

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pernyataan 1, 2, dan3 saja yang benar.

pernyataan 1, 2, dan 3 saja yang benar. space

Pembahasan

Jawaban yang tepat adalah A Evolusi yang terjadi pada makhluk hidup terjadi melalui beberapa mekanisme, yaitu sebagai berikut. Mutasi gen, perubahan yang terjadi pada susunan kimia DNA. Setiap sel makhluk hidup dapat mengalami mutasi, tetapi mutasi yang terjadi pada sel tubuh tidak akan diwariskan, sedangkan mutasi yang terjadi pada sel kelamin akan diwariskan kepada keturunannya. Mutasi pada sel kelamin dapat mengakibatkan timbulnya sifat baru yang dapat memungkinkan munculnya individu atau spesies baru. Mutasi gen mempengaruhi adanya variasi genetik. Frekuensi gen dalam populasi, ketika perbandingan frekuensi genmengalami perubahan artinya perbandingan frekuensi gen tidak dalam keadaan seimbang. Adanya perubahan keseimbangan frekuensi gen dalam suatu populasi memberi petunjuk adanya evolusi. Seleksi alam, adalah mekanisme evolusi yang menyebabkan makhluk hidup yang lebih mampu beradaptasi (menyesuaikan diri dengan kondisi alam/habitatnya) akan mampu bertahan hidup dan makhluk hidup yang tidak mampu beradaptasi akan punah. Dengan demikian, pernyataan 1, 2, dan3 saja yang benar.

Jawaban yang tepat adalah A

Evolusi yang terjadi pada makhluk hidup terjadi melalui beberapa mekanisme, yaitu sebagai berikut.

  • Mutasi gen, perubahan yang terjadi pada susunan kimia DNA. Setiap sel makhluk hidup dapat mengalami mutasi, tetapi mutasi yang terjadi pada sel tubuh tidak akan diwariskan, sedangkan mutasi yang terjadi pada sel kelamin akan diwariskan kepada keturunannya. Mutasi pada sel kelamin dapat mengakibatkan timbulnya sifat baru yang dapat memungkinkan munculnya individu atau spesies baru. Mutasi gen mempengaruhi adanya variasi genetik.
  • Frekuensi gen dalam populasi, ketika perbandingan frekuensi gen mengalami perubahan artinya perbandingan frekuensi gen tidak dalam keadaan seimbang. Adanya perubahan keseimbangan frekuensi gen dalam suatu populasi memberi petunjuk adanya evolusi.
  • Seleksi alam, adalah mekanisme evolusi yang menyebabkan makhluk hidup yang lebih mampu beradaptasi (menyesuaikan diri dengan kondisi alam/habitatnya) akan mampu bertahan hidup dan makhluk hidup yang tidak mampu beradaptasi akan punah. 

 Dengan demikian, pernyataan 1, 2, dan 3 saja yang benar. space

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Destiya Putri Pratiwi

Mudah dimengerti

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!