Iklan

Pertanyaan

Escherichia coli Bacillus thuringiensis Methanobacterium sp. Thiobacillus ferrooxidans Mikroorganisme yang dimanfaatkan dalam bidang energi dan pertambangan adalah ....

  1. Escherichia coli
  2. Bacillus thuringiensis
  3. Methanobacterium sp.
  4. Thiobacillus ferrooxidans

Mikroorganisme yang dimanfaatkan dalam bidang energi dan pertambangan adalah .... space 

  1.  1 dan 2 undefined 

  2. 2 dan 3 undefined 

  3. 2 dan 4undefined 

  4. 3 dan 4 undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

23

:

34

:

47

Iklan

L. Indah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah D.

pilihan jawaban yang tepat adalah D.undefined 

Pembahasan

Pembahasan
lock

Mikroorganisme yang dimanfaatkan dalam bidang energi dan pertambangan adalah Methanobacterium sp. dan Thiobacillus ferrooxidans . Methanobacterium sp berperan dalam pembuatan biogas . Biogas (metana) dapat terjadi dari penguraian limbah organik yang mengandung protein, lemak dan karbohidrat. Pembentukan biogas berlangsung melalui suatu proses fermentasi anaerobik atau tidak berhubungan dengan udara bebas . Thiobacillus ferrooxidans merupakan mikroorgisme yang berperan dalan bidang industri sebagai pemisah logam berat. Thiobacillus adalah organisme yang membutuhkan molekul anorganik dan karbon anorganik (seperti karbon dioksida) sebagai sumber. Bakteri ini mendapatkan nutrisi dengan mengoksidasi besi dan belerang. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah D.

Mikroorganisme yang dimanfaatkan dalam bidang energi dan pertambangan adalah Methanobacterium sp. dan Thiobacillus ferrooxidansMethanobacterium sp berperan dalam pembuatan biogas. Biogas (metana)  dapat  terjadi  dari  penguraian  limbah  organik  yang  mengandung  protein,  lemak  dan karbohidrat.  Pembentukan  biogas  berlangsung  melalui  suatu  proses  fermentasi  anaerobik  atau tidak  berhubungan  dengan  udara  bebas. Thiobacillus ferrooxidans merupakan mikroorgisme yang berperan dalan bidang industri sebagai pemisah logam berat. Thiobacillus adalah organisme yang membutuhkan molekul anorganik dan karbon anorganik (seperti karbon dioksida) sebagai sumber. Bakteri ini mendapatkan nutrisi dengan mengoksidasi besi dan belerang.

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah D.undefined 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

13

Risma aulia

Pembahasan lengkap banget

Novi

Makasih ❤️ Pembahasan lengkap banget

Diva pratiwi

Ini yang aku cari! Pembahasan lengkap banget Mudah dimengerti Makasih ❤️

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!