Iklan

Iklan

Pertanyaan

Energi disosiasi ikatan F 2 ​ lebih rendah dari pada Cl 2 ​ Hal ini disebabkan ....

Energi disosiasi ikatan  lebih rendah dari pada  Hal ini disebabkan ....

  1. Massa atom klorin lebih besar dari pada fluorin

  2. Kerapatan elektron klorin lebih rendah dari pada fluorin

  3. Diantara halogen, fluorin mempunyai jari-jari atom terkecil

  4. Klorin merupakan halida yang berwujud gas pada suhu kamar

  5. Daya oksidasi fluorin terkuat diantara halogen

Iklan

S. Lubis

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.

Iklan

Pembahasan

Energi disosiasi merupakan energi yang diperlukan untuk memutuskan 1 mol ikatan kimia dalam suatu molekul gas. Energi disosiasi ikatan halogen (dari F ke At) cenderung semakin kecil. Tetapi terdapat penyimpangan dimana energi disosiasi ikatan lebih rendah .Hal ini disebabkankarena ukuran atom F yang kecil sehingga kerapatan pada molekul sangat tinggi. Akibat adanya pengaruh gaya tolak-menolak antara pasangan elektron bebas pada ,gaya tarik inti terhadap pasangan elektron ikatan menjadi berkurang. Jadi, energi disosiasi ikatansenyawa lebihbesar dibandingkan dengan senyawa karena kerapatan molekul yang lebih kecil sehingga menyebabkan energi disosiasi meningkat. Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Energi disosiasi merupakan energi yang diperlukan untuk memutuskan 1 mol ikatan kimia dalam suatu molekul gas. Energi disosiasi ikatan halogen (dari F ke At) cenderung semakin kecil. Tetapi terdapat penyimpangan dimana energi disosiasi ikatan F subscript 2 lebih rendah Cl subscript 2. Hal ini disebabkan karena ukuran atom F yang kecil sehingga kerapatan pada molekul F subscript 2sangat tinggi.  Akibat adanya pengaruh gaya tolak-menolak antara pasangan elektron bebas pada F subscript 2, gaya tarik inti terhadap pasangan elektron ikatan menjadi berkurang.

Jadi, energi disosiasi ikatan senyawa Cl subscript 2 lebih besar dibandingkan dengan senyawa F subscript 2 karena kerapatan molekul Cl subscript 2 yang lebih kecil sehingga menyebabkan energi disosiasi meningkat.

Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

56

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Pernyataan tentang halogen berikut ini yang benar adalah....

67

4.8

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia