Iklan

Pertanyaan

Elektron dengan bilangan kuantum yang tidak diijinkan adalah ....

Elektron dengan bilangan kuantum yang tidak diijinkan adalah ....   

  1.    

  2.   

  3.   

  4.   

  5.   

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

15

:

26

:

04

Iklan

Q. 'Ainillana

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Jawaban yang paling tepat adalah opsi D. Bilangan kuantum merupakan bilangan yang menyatakan kedudukan elektron. Terdapat 4 macam bilangan kuantum yaitu : Bilangan kuantum utama ( n ) menunjukan kulit atom. Bilangan kuantum utama tidak pernah bernilai nol. Bilangan kuantum azimuth ( l ) menunjukan sub kulit dan bentuk orbitalnya. Bilangan kuantum azimuth untuk sub kulit s=0, sub kulit p=1, sub kulit d=2 dan sub kulit f=3. Bilangan kuantum magnetik ( m ) menunjukan orientasi orbital dalam ruang. Nilai bilangan kuantum magentik adalah - l sampai +l termasuk nol.Dengan kata lain bahwa bilangan kuantum magnetik ini dipengaruhi dari nilai bilangan kuantum azimuth. Bilangan kuantum spin ( s ) menunjukkan arah rotasi elektron. Nilai dari bilangan kuantum spin hanya ada 2 yaitu s = + 2 1 ​ untuk arah tanda panah ke atas dan s = − 2 1 ​ untuk arah tanda panah ke bawah. Jika dilihat pada pilihan jawabannya maka konfigurasi yang dimaksud berada pada kulit ke-3 karena nilai bilangan kuantum utamanya 3. Empat bilangan kuantum di atas saling berhubungan, bilangan kuantum yang tidak diizinkan adalah bilangan kuantum yang menyimpang dari hubungan keempat poin di atas. Bilangan kuantum l =1 sementara m=2 itu menyimpang dari hubungan keempat poin di atas karena seharusnya jika l =1 maka nilai m berkisar dari -1, 0, +1.

Jawaban yang paling tepat adalah opsi D.


Bilangan kuantum merupakan bilangan yang menyatakan kedudukan elektron. Terdapat 4 macam bilangan kuantum yaitu :

 

  1. Bilangan kuantum utama (n) menunjukan kulit atom. Bilangan kuantum utama tidak pernah bernilai nol.
  2. Bilangan kuantum azimuth (l) menunjukan sub kulit dan bentuk orbitalnya. Bilangan kuantum azimuth untuk sub kulit s=0, sub kulit p=1, sub kulit d=2 dan sub kulit f=3.
  3. Bilangan kuantum magnetik (m) menunjukan orientasi orbital dalam ruang. Nilai bilangan kuantum magentik adalah -sampai +l termasuk nol. Dengan kata lain bahwa bilangan kuantum magnetik ini dipengaruhi dari nilai bilangan kuantum azimuth.
  4. Bilangan kuantum spin (s) menunjukkan arah rotasi elektron. Nilai dari bilangan kuantum spin hanya ada 2 yaitu  untuk arah tanda panah ke atas dan  untuk arah tanda panah ke bawah.


Jika dilihat pada pilihan jawabannya maka konfigurasi yang dimaksud berada pada kulit ke-3 karena nilai bilangan kuantum utamanya 3. Empat bilangan kuantum di atas saling berhubungan, bilangan kuantum yang tidak diizinkan adalah bilangan kuantum yang menyimpang dari hubungan keempat poin di atas. Bilangan kuantum l=1 sementara m=2 itu menyimpang dari hubungan keempat poin di atas karena seharusnya jika l=1 maka nilai berkisar dari -1, 0, +1.   

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Wahyu Royan

Makasih ❤️

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!