Iklan

Pertanyaan

Dua partikel A dan B bermuatanlistrik samayaitu + Q ter­letak di udara seperti gambar. Di sekitarmuatan Q terdapat titik-titik R , S , T , U ( k = 9 × 1 0 9 N . m 2 / C 2 ) . Agar gayaCoulomb antar duamuatan tersebutmenjadi 1/4 gaya semula, maka muatan di B digeser ke.....

Dua partikel  A dan B bermuatan listrik sama yaitu   ter­letak di udara seperti gambar.

Di sekitar muatan    terdapat titik-titik  RST, U . Agar gaya Coulomb antar dua muatan tersebut menjadi 1/4 gaya semula, maka muatan di  B digeser ke ..... space space

  1. titik R space

  2. titik S space

  3. titik T space

  4. titik U space

  5. titik A space

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

19

:

44

:

15

Klaim

Iklan

Y. Frando

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah B.

jawaban yang benar adalah B. space space

Pembahasan

Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah B. Diketahui: q A ​ = q B ​ = + Q r A B ​ = d F A B ​ = F F A B ′ ​ = 4 1 ​ F k = 9 × 1 0 9 N . m 2 / C 2 Ditanya: r A B ′ ​ ( posisi muatan B yang baru ) = ... ? Penyelesaian: Gaya Coulomb yang terjadi di antara dua muatan dirumuskan oleh: F = k r 2 q 1 ​ q 2 ​ ​ . Pada soal dikatakan bahwa gaya berubah menjadi 1/4 kali semula, ini artinya jarak kedua muatan pastilah semakin jauh. Maka, jarak akhir kedua muatan yaitu: F A B ′ ​ F A B ​ ​ = ( r A B ​ r A B ′ ​ ​ ) 2 4 1 ​ F F ​ = ( d r A B ′ ​ ​ ) 2 1 4 ​ = ( d r A B ′ ​ ​ ) 2 r A B ′ ​ = 2 d . Dari hasil di atas,agar gayaCoulomb menjadi 1/4 gaya semula makajarak antarmuatanharusdiubah menjadi2kali semula. Ini artinya muatan di B harus digeser ke titik S sehingga jaraknya menjadi r A B ′ ​ = d + d = 2 d . Dengan demikian, muatan di B digeser ke titik S . Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah B.

Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah B.

Diketahui:

Ditanya: 

Penyelesaian:

Gaya Coulomb yang terjadi di antara dua muatan dirumuskan oleh:  .

Pada soal dikatakan bahwa gaya berubah menjadi 1/4 kali semula, ini artinya jarak kedua muatan pastilah semakin jauh. Maka, jarak akhir kedua muatan yaitu:

Dari hasil di atas, agar gaya Coulomb menjadi 1/4 gaya semula maka jarak antarmuatan harus diubah menjadi 2 kali semula. Ini artinya muatan di B harus digeser ke titik sehingga jaraknya menjadi  .

Dengan demikian, muatan di  B digeser ke titik S.

Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah B. space space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

18

Iklan

Pertanyaan serupa

Dua muatan sejenis berada pada jarak 20 cm mempunyai gaya tolak 9×10 -2 N. Jika kedua muatan terpisah 30 cm, maka gaya tolaknya ....

10

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia