Iklan

Pertanyaan

Dua larutan berbeda dielektrolisis menggunakan arus yang sama, maka akan berlaku Hukum Faraday II. Berikut ini pernyataan yang benar mengenai Hukum Faraday II adalah ....

Dua larutan berbeda dielektrolisis menggunakan arus yang sama, maka akan berlaku Hukum Faraday II. Berikut ini pernyataan yang benar mengenai Hukum Faraday II adalah .... 

  1. begin mathsize 14px style w tilde Q end style 

  2. begin mathsize 14px style w tilde 1 over Q end style 

  3. begin mathsize 14px style w tilde e end style 

  4. begin mathsize 14px style w tilde 1 over e end style 

  5. begin mathsize 14px style w tilde e cross times Q end style 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

15

:

56

:

14

Iklan

F. Tri

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.

Pembahasan

Bunyi dari Hukum Faraday II, yaitu "massa zat yang dihasilkan pada suatu elektroda selama proses elektrolisis berbanding lurus dengan massa ekuivalen zat". Hukum ini berlaku pada elektrolisis dua atau lebih larutan dengan menggunakan arus listrik yang sama sehingga rumusnya dapat dituliskan sebagai berikut. atau Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Bunyi dari Hukum Faraday II, yaitu "massa zat yang dihasilkan pada suatu elektroda selama proses elektrolisis berbanding lurus dengan massa ekuivalen zat".

begin mathsize 14px style w tilde e end style

Hukum ini berlaku pada elektrolisis dua atau lebih larutan dengan menggunakan arus listrik yang sama sehingga rumusnya dapat dituliskan sebagai berikut.

begin mathsize 14px style w subscript 1 over w subscript 2 equals e subscript 1 over e subscript 2 end style  atau  begin mathsize 14px style w subscript 1 over w subscript 2 equals fraction numerator open parentheses fraction numerator A subscript r P B over denominator O end fraction close parentheses subscript 1 over denominator begin display style open parentheses begin inline style fraction numerator A subscript r P B over denominator O end fraction end style close parentheses subscript 2 end style end fraction end style    

Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!