Iklan

Iklan

Pertanyaan

Dua kontainer, X dan Y, diisi dengan adonan dengan berat yang sama. Kontainer Y ditambahkan ragi sedangkan kontainer X tidak. Molekul apakah yang diproduksi ragi yang menyebabkan perbedaan ukuran antara kontainer X dan Y?

Dua kontainer, X dan Y, diisi dengan adonan dengan berat yang sama. Kontainer Y ditambahkan ragi sedangkan kontainer X tidak. 

Molekul apakah yang diproduksi ragi yang menyebabkan perbedaan ukuran antara kontainer X dan Y? 

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

molekul yang diproduksi ragi yang menyebabkan perbedaan ukuran antara kontainer X dan Y adalah gas karbondioksida.

molekul yang diproduksi ragi yang menyebabkan perbedaan ukuran antara kontainer X dan Y adalah gas karbondioksida.

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Ragi atau fermen merupakan zat yang dapat menyebabkan fermentasi. Ragi biasanya mengandung mikroorganisme yang melakukan fermentasi dan media biakan bagi mikroorganisme tersebut.Selama fermentasi, enzim pada ragi akan bereaksi dengan pati dan gula untuk menghasilkan molekulgas karbondioksida . Gas karbondioksida yang terbentuk akan menyebabkan adonan menjadi mengembang sehingga adonan menjadi lebih ringan dan lebih besar. Dengan demikian, molekul yang diproduksi ragi yang menyebabkan perbedaan ukuran antara kontainer X dan Y adalah gas karbondioksida.

Ragi atau fermen merupakan zat yang dapat menyebabkan fermentasi. Ragi biasanya mengandung mikroorganisme yang melakukan fermentasi dan media biakan bagi mikroorganisme tersebut. Selama fermentasi, enzim pada ragi akan bereaksi dengan pati dan gula untuk menghasilkan molekul gas karbondioksida. Gas karbondioksida yang terbentuk akan menyebabkan adonan  menjadi mengembang sehingga adonan menjadi lebih ringan dan lebih besar. 

Dengan demikian, molekul yang diproduksi ragi yang menyebabkan perbedaan ukuran antara kontainer X dan Y adalah gas karbondioksida.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

27

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Manakah pernyataan berikut yang TIDAK tepat terkait dengan respirasi sel?

26

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia