Iklan

Iklan

Pertanyaan

Dimas terlambat berangkat ke kantor, hal ini menyebabkan Dimas mengendarai motor dengan kelajuan 72 km/jam. Ketika dalam perjalanan, Dimas teringat mengenai bahaya mengendarai motor dengan sangat cepat, akhirnya Dimas menurunkan kelajuan motornya menjadi 45 km/jam. Perbandingan energi kinetik motor yang dikendarai Dimas sebelum dan sesudah kelajuannya diubah adalah ….

Dimas terlambat berangkat ke kantor, hal ini menyebabkan Dimas mengendarai motor dengan kelajuan 72 km/jam. Ketika dalam perjalanan, Dimas teringat mengenai bahaya mengendarai motor dengan sangat cepat, akhirnya Dimas menurunkan kelajuan motornya menjadi 45 km/jam. Perbandingan energi kinetik motor yang dikendarai Dimas sebelum dan sesudah kelajuannya diubah adalah …. 

  1. 8 : 5undefined 

  2. 8 : 9undefined 

  3. 9 : 8undefined 

  4. 64 : 25undefined 

Iklan

S. Syifa

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D. 

Iklan

Pembahasan

Diketahui: v 1 = 72 km/jam = 20 m/s v 2 = 45 km/jam = 12,5 m/s Ditanya: Perbandingan energi kinetik motorsebelum dan sesudah kelajuannya diubah? Energi kinetik dinyatakan dengan persamaan: Maka perbandingan energi kinetik motor sebelum dan sesudah kelajuannya diubah dapat dihitung sebagai berikut: Massa motor dan Dimas tidak berubah, hanya kelajuannya saja yang berubah, maka: Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Diketahui:
v1 = 72 km/jam = 20 m/s 
v2 = 45 km/jam = 12,5 m/s 


Ditanya:
Perbandingan energi kinetik motor sebelum dan sesudah kelajuannya diubah?


Energi kinetik dinyatakan dengan persamaan:
 

begin mathsize 14px style E K equals 1 half m v squared end style  


Maka perbandingan energi kinetik motor sebelum dan sesudah kelajuannya diubah dapat dihitung sebagai berikut:


begin mathsize 14px style fraction numerator E K subscript 1 over denominator E K subscript 2 end fraction equals fraction numerator begin display style 1 half m v subscript 1 squared end style over denominator begin display style 1 half end style m v subscript 2 squared end fraction end style   


Massa motor dan Dimas tidak berubah, hanya kelajuannya saja yang berubah, maka:


begin mathsize 14px style fraction numerator E K subscript 1 over denominator E K subscript 2 end fraction equals fraction numerator begin display style v subscript 1 squared end style over denominator v subscript 2 squared end fraction fraction numerator E K subscript 1 over denominator E K subscript 2 end fraction equals fraction numerator 20 squared over denominator 12 comma 5 squared end fraction fraction numerator E K subscript 1 over denominator E K subscript 2 end fraction equals fraction numerator 400 over denominator 156 comma 25 end fraction fraction numerator E K subscript 1 over denominator E K subscript 2 end fraction equals fraction numerator 16 over denominator 6 comma 25 end fraction equals 64 over 25 end style 


Jadi, jawaban yang tepat adalah D. 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Doni yang sedang berenang hendak terjun dari papan loncatan setinggi 2 m di atas permukaan air kolam. Jika Doni bermassa 50 kg dan permukaan air kolam dijadikan sebagai acuan, pernyataan yang tepat di...

3

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia