Iklan

Iklan

Pertanyaan

Diketahui reaksi antara besi (III) oksida dan larutan asam sulfat membentuk larutan besi (III) sulfat dan air. a. Tuliskan dan setarakan persamaan reaksi tersebut! b. Berapa perbandingan koefisien masing-masing zat?

Diketahui reaksi antara besi (III) oksida dan larutan asam sulfat membentuk larutan besi (III) sulfat dan air.

a. Tuliskan dan setarakan persamaan reaksi tersebut!

b. Berapa perbandingan koefisien masing-masing zat? space 

Iklan

I. Solichah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar sesuai penjelasan diatas.

jawaban yang benar sesuai penjelasan diatas.

Iklan

Pembahasan

Penamaan senyawa: Besi (III) oksida = Asam sulfat = Besi (III) sulfat = Air = a. Persamaan reaksi Persamaan reaksi yang terjadi (belum setara): Menyamakan jumlah unsur S, reaksi menjadi: Menyamakan jumlah unsur O, reaksi menjadi: Persamaan reaksi setara: b. Perbandingan koefisien masing-masing zat Jadi, jawaban yang benar sesuai penjelasan diatas.

Penamaan senyawa:

Besi (III) oksida = Fe subscript 2 O subscript 3 
Asam sulfat = H subscript 2 S O subscript 4 
Besi (III) sulfat = Fe subscript 2 open parentheses S O subscript 4 close parentheses subscript 3 
Air = H subscript 2 O 

a. Persamaan reaksi

Persamaan reaksi yang terjadi (belum setara):

Fe subscript 2 O subscript 3 and H subscript 2 S O subscript 4 yields Fe subscript 2 open parentheses S O subscript 4 close parentheses subscript 3 plus H subscript 2 end subscript O 

Menyamakan jumlah unsur S, reaksi menjadi:

Fe subscript 2 O subscript 3 and 3 H subscript 2 S O subscript 4 yields Fe subscript 2 open parentheses S O subscript 4 close parentheses subscript 3 plus H subscript 2 O 

Menyamakan jumlah unsur O, reaksi menjadi:

Fe subscript 2 O subscript 3 and 3 H subscript 2 S O subscript 4 yields Fe subscript 2 open parentheses S O subscript 4 close parentheses subscript 3 plus 3 H subscript 2 O 

Persamaan reaksi setara: 

Fe subscript 2 O subscript 3 and 3 H subscript 2 S O subscript 4 yields Fe subscript 2 open parentheses S O subscript 4 close parentheses subscript 3 plus 3 H subscript 2 O 

b. Perbandingan koefisien masing-masing zat

Fe subscript 2 O subscript 3 space colon space H subscript 2 S O subscript 4 space colon space Fe subscript 2 open parentheses S O subscript 4 close parentheses subscript 3 space colon space H subscript 2 O equals 1 space colon space 3 space colon space 1 space colon space 3 

Jadi, jawaban yang benar sesuai penjelasan diatas.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

75

Vania Elvaretta

Pembahasan lengkap banget

24_M. Afif Bahari

Makasih ❤️

Bayy Dn

Kurang lengkap penjelasannya Kurang di mengerti

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan persamaan reaksi pembentukan suatu gas berikut ini: 3 Cu ( s ) + 8 HNO 3 ​ ( a q ) → 3 Cu ( NO 3 ​ ) 2 ​ ( a q ) + 2 NO ( g ) + 4 H 2 ​ O ( l ) Nama zat yang tidak terlibat dalam p...

56

4.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia