Iklan

Pertanyaan

Diketahui empat buah tabung tanpa tutup dengan ukuran sama. Tinggi tabung 13 cm . Luas selimut keempat tabung tersebut 2.288 cm 2 .Volumesebuah tabung adalah .... ( π = 7 22 ​ )

Diketahui empat buah tabung tanpa tutup dengan ukuran sama. Tinggi tabung . Luas selimut keempat tabung tersebut . Volume sebuah tabung adalah .... 
 


  1.  

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

22

:

05

:

39

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah B.

jawaban yang benar adalah B.

Pembahasan

Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah B. Ingat! Rumus untuk menentukanvolume tabung adalah sebagai berikut: V tabung ​ ​ = ​ π r 2 t ​ Rumus untuk menentukan luas selimut tabung adalah sebagai berikut: L selimut ​ ​ = ​ 2 π r t ​ Diketahui: t tabung ​ L selimut 4 tabung ​ ​ = = ​ 13 cm 2.288 cm 2 ​ Ditanya: V sebuah tabung ​ . Jawab: Dengan menggunakan rumus luas selimuttabung maka diperoleh jari-jari tabung (r) sebagai berikut: L selimut ​ 572 572 r ​ = = = = ​ 2 π r t 2 × 7 22 ​ × r × 13 7 572 ​ r 7 cm ​ Dengan demikian volume sebuah tabung adalah V tabung ​ ​ = = = ​ π r 2 t 7 22 ​ × 7 2 × 13 2.002 cm 3 ​ Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah B.

Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah B.

Ingat!

  • Rumus untuk menentukan volume tabung adalah sebagai berikut:

  • Rumus untuk menentukan luas selimut tabung adalah sebagai berikut:

Diketahui: 

 

space straight L subscript selimut space 1 space tabung end subscript equals fraction numerator 2.288 space cm squared over denominator 4 end fraction equals 572 space cm squared

Ditanya: .

Jawab:

Dengan menggunakan rumus luas selimut tabung maka diperoleh jari-jari tabung (r) sebagai berikut:

Dengan demikian volume sebuah tabung adalah 

Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah B.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Keysha Aulia Pradani

Pembahasan lengkap banget Makasih ❤️

Christina Cia

Makasih ❤️ Bantu banget Ini yang aku cari!

Nda Zahra

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!