Iklan

Pertanyaan

Diketahui Alumunium Hidroksida Al ( OH ) 3 ​ sebanyak 100 gram dilarutkan ke dalam pelarut air hingga mencapai volume 2 Liter. a.Berapakah konsentrasi molaritas larutan Alumunium Hidroksida? b.Berapa normalitas Aluminium Hidroksida?

Diketahui Alumunium Hidroksida  sebanyak 100 gram dilarutkan ke dalam pelarut air hingga mencapai volume 2 Liter. 
a.Berapakah konsentrasi molaritas larutan Alumunium Hidroksida?
b.Berapa normalitas Aluminium Hidroksida?

 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

06

:

16

:

10

Klaim

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

Molaritas Al ( OH 3 ​ ) adalah 0,64 M dan Normalitas Al ( OH 3 ​ ) adalah 1,92 N

Molaritas  adalah 0,64 M dan Normalitas  adalah 1,92 N

Pembahasan

Diketahui massa Al ( OH ) 3 ​ adalah 100 gram dan volume larutan adalah 2 L. Selain itu, M r ​ Al ( OH ) 3 ​ juga dapat dihitung dari data A r ​ yang ada di tabel periodik. Perhitungan molaritas bisa dihitung menggunakan rumus di bawah ini : a. Molaritas Al ( OH 3 ​ ) M r ​ Al ( OH 3 ​ ) = 78 g / mol M = M r ​ gram ​ × L 1 ​ M = 78 100 ​ × 2 1 ​ M = 78 100 ​ × 2 1 ​ = 0 , 64 M b. Normalitas Al ( OH ) 3 ​ Normalitas suatu basa Al ( OH ) 3 ​ dapat dihitung dengan mengalikan nilai molaritas Al ( OH ) 3 ​ dan valensi OH − dari Al ( OH ) 3 ​ . Valensi OH − dapat dihitung dari jumlah OH pada Al ( OH ) 3 ​ . Maka normalitas Al ( OH ) 3 ​ dapat dihitung menggunakan rumus berikut : N Al ( OH 3 ​ ) = M Al ( OH 3 ​ ) × Valensi basa N Al ( OH 3 ​ ) = 0 , 64 × 3 = 1 , 92 N Jadi, Molaritas Al ( OH 3 ​ ) adalah 0,64 M dan Normalitas Al ( OH 3 ​ ) adalah 1,92 N

Diketahui massa  adalah 100 gram dan volume larutan adalah 2 L. Selain itu,  juga dapat dihitung dari data  yang ada di tabel periodik. Perhitungan molaritas bisa dihitung menggunakan rumus di bawah ini :

a. Molaritas 
     

b. Normalitas 
    Normalitas suatu basa  dapat dihitung dengan mengalikan nilai molaritas  dan valensi  dari . Valensi  dapat dihitung dari jumlah OH pada .

Maka normalitas  dapat dihitung menggunakan rumus berikut :

Jadi, Molaritas  adalah 0,64 M dan Normalitas  adalah 1,92 N

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Jika kita akan membuat larutan asam benzoat 0,1 N sebanyak 0,25 L. Hitunglah massa asam benzoat yang harus ditimbang! (BM asam benzoat = 122,12)

3

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia