Iklan

Iklan

Pertanyaan

Cermati dialog berikut untuk mengerjakan soal 44 dan 45.



(1) Adi: "Selamat pagi, Pak."

(2) Ahmad: "Selamat pagi."

(3) Adi: "Pak saya mau beli sepeda yang ini, berapa harganya ?"

(4) Ahmad: "Oo .. kalau yang itu harganya 900 ribu, Mas."

(5) Adi: "Apakah boleh kurang harganya Pak?"

(6) Ahmad: "Boleh, Mas mau nawar berapa ?"

(7) Adi: "800 ribu, Pak"

(8) Ahmad: "Wah tidak bisa, Mas, kalau segitu mah."

(9) Adi: "Kalau 825 ribu gimana, Pak?"

(10) Ahmad: "Tidak bisa juga Mas, gimana kalau 850 ribu aja Mas?"

(11) Adi: "Baiklah Pak saya mau." (Adi menyerahkan uang)

(12) Ahmad: "Terima kasih, Pak."

(13) Adi: "Sama-sama, Pak."space  

Dialog persetujuan pada teks tersebut ditunjukkan nomor ....

Dialog persetujuan pada teks tersebut ditunjukkan nomor ....space 

  1. (1) dan (2)space 

  2. (3) dan (4)space 

  3. (5) dan (6)space 

  4. (7) dan (8)space 

  5. (10) dan (11)space 

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah pilihan E.

jawaban yang benar adalah pilihan E.space 

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Persetujuan adalah proses negosiasi dimana kedua belah pihak telah menyetujui solusi yang telah dipilih dan menguntungkan kedua belah pihak. Pada teks negosiasi tersebut setelah beberapa kali melakukan penawaran harga akhirnya Adi dan Ahmad setuju bahwa harga sepeda yang akan dibeli Adi adalah 850 ribu. Berdasarkan kutipan: (10) Ahmad: "Tidak bisa juga Mas, gimana kalau 850 ribu aja Mas?" (11) Adi: "Baiklah Pak saya mau." (Adi menyerahkan uang) Oleh karena itu, persetujuan pada teks negosiasi tersebut terdapat pada nomor (10) dan (11) . Dengan demikian jawaban yang benar adalah pilihan E.

Persetujuan adalah proses negosiasi dimana kedua belah pihak telah menyetujui solusi yang telah dipilih dan menguntungkan kedua belah pihak. 

Pada teks negosiasi tersebut setelah beberapa kali melakukan penawaran harga akhirnya Adi dan Ahmad setuju bahwa harga sepeda yang akan dibeli Adi adalah 850 ribu.

Berdasarkan kutipan:

(10) Ahmad: "Tidak bisa juga Mas, gimana kalau 850 ribu aja Mas?"

(11) Adi: "Baiklah Pak saya mau." (Adi menyerahkan uang)


Oleh karena itu, persetujuan pada teks negosiasi tersebut terdapat pada nomor (10) dan (11).

Dengan demikian jawaban yang benar adalah pilihan E.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

83

Aura Veronika

Bantu banget ,Mudah dimengerti

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebutkan pokok-pokok penyampaian teks negosiasi

13

4.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia