Iklan

Iklan

Pertanyaan

Di sebuah hujan yang lebat, ketika kami seperti biasa, bermain sepak bola, juga bermain kristal-kristal lebut di punggung-punggung daun pandan ibu-ibu warga desa. Sebuah peristiwa telah berhasil membuatku diam bagai batum tetapi tidak ada setetes air pun yang mengalir di atasku. Hujan itu, air berlarian, mengombang di parit-parit depan rumah di pinggi jalan raya. "Agh... kak..., tolong... to..." Suara Ujo, adik kembarku setengah berteriak. "Ujo...," ucapku berteriak. Terasa sebongka kerikil menutup kerongkonganku. Namun, tidak banyak yang dapat kulakukan. Kakiku gemetar, ... ( Hujan dan Seikat Seruni, Nurul Hasa, Horison IV/2010) Kalimat kritik yang menyatakan kelemahan sesuai dengan kutipan tersebut adalah...

Di sebuah hujan yang lebat, ketika kami seperti biasa, bermain sepak bola, juga bermain kristal-kristal lebut di punggung-punggung daun pandan ibu-ibu warga desa. Sebuah peristiwa telah berhasil membuatku diam bagai batum tetapi tidak ada setetes air pun yang mengalir di atasku. Hujan itu, air berlarian, mengombang di parit-parit depan rumah di pinggi jalan raya.

"Agh... kak..., tolong... to..." Suara Ujo, adik kembarku setengah berteriak.

"Ujo...," ucapku berteriak. Terasa sebongka kerikil menutup kerongkonganku. Namun, tidak banyak yang dapat kulakukan. Kakiku gemetar, ...

(Hujan dan Seikat Seruni,  Nurul Hasa, Horison IV/2010)

Kalimat kritik yang menyatakan kelemahan sesuai dengan kutipan tersebut adalah...

  1. Kemampuan penulis dalam mempermainkan emosi pembaca lewat latar patut diacungi jempol

  2. Kekuatan bahasa penulis dalam mencari diksi dan menyusun pengandaian terasa menyentuh.

  3. Bagian penajaman peristiwa sebab-akibat tampaknya kurang dipikirkan, peristiwa hanyutnya Ujo kurang tragis.

  4. Harumnya bunga seruni merupakan rantai kenangan yang dialami tokoh "aku" akan adiknya yang tenggelam

  5. Rasa bahasa pengarang cukup bagus karena ia mencoba menggunakan bahasa-bahasa metafora yang tidak biasa.

Iklan

U. Yuliani

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Gunadarma

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Jawaban A, B, D, dan E mengandung kalimat-kalimat yang menyatakan kekuatan kutipan cerpen tersebut. Di sisi lain, jawaban C justru mengritik kekurangan logika sebab-akibat dalam kutipan cerpen di atas. Logika sebab-akibat yang tidak matang dapat membuat peristiwa hanyutnya Ujo tidak mencapai klimaks.

Jawaban A, B, D, dan E mengandung kalimat-kalimat yang menyatakan kekuatan kutipan cerpen tersebut. Di sisi lain, jawaban C justru mengritik kekurangan logika sebab-akibat dalam kutipan cerpen di atas. Logika sebab-akibat yang tidak matang dapat membuat peristiwa hanyutnya Ujo tidak mencapai klimaks.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Cermati kutipan puisi berikut! Potret Diri Karya: Dedet Setiadi Inilah aku lahir dari kawah masa lalu di daratan miring sebelum tumbuh biji-biji salak pondoh matahari tak selamanya senga...

303

4.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia