Iklan

Iklan

Pertanyaan

Di bawah ini yang merupakan laporan berupa fakta ialah ....

Di bawah ini yang merupakan laporan berupa fakta ialah ....space 

  1. Kapan Bapak ke luar negeri?space 

  2. Tahun 2024 akan dilaksanakan pemilihan umum.space 

  3. Kita diharapkan berperan aktif memberantas penyebaran virus dengue.space 

  4. Di Aceh telah terjadi bencana alam Tsunami.space 

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat ialah pilihan D.

jawaban yang tepat ialah pilihan D.space 

Iklan

Pembahasan

Teks laporan hasil observasi adalah sebuah tulisan yang mempunyai tujuan untuk menyampaikan informasi dari hasil kegiatan observasi dengansebenar-benarnya. Penyusunan laporan hasil observasi merupakan bentuk dokumentasi atau pertanggungjawaban tertulis dari kegiatan observasi yang telah dilakukan. Teks laporan hasilobservasi dibuat berdasarkan observasi secara mendalam agar dapat mengetahui informasi atau data-data sesuai objek yang diteliti. Ciri-Ciri Teks Laporan Hasil Observasi: Bersifat objektif. Ditulis berdasarkan fakta yang bisa dibuktikan secara ilmiah . Tidak berpihak. Tidak mengandung opini yang menyimpang dari topik. Bersifat universal serta global. Teks disajikan menggunakan ragam bahasa baku. Tidak terdapat bagian penutup dari penulis. Penulis hanya melaporkan sesuai yang dilihat dan diketahuinya berdasarkan hasil analisis serta observasinya . Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia fakta merupakan hal (keadaan, peristiwa) yang merupakan kenyataan; sesuatu yang benar-benar ada atau terjadi . Pilihan jawaban yang menunjukkan fakta, yaitu:Di Aceh telah terjadi bencana alam Tsunami. Pada kalimat tersebut bencana Tsunami sudah benar-benar terjadi. Maka, informasi tersebut ialah fakta. Oleh karena itu, yang merupakan laporan berupa fakta ialah Di Aceh telah terjadi bencana alam Tsunami . Dengan demikian, jawaban yang tepat ialah pilihan D.

Teks laporan hasil observasi adalah sebuah tulisan yang mempunyai tujuan untuk menyampaikan informasi dari hasil kegiatan observasi dengan sebenar-benarnya. Penyusunan laporan hasil observasi merupakan bentuk dokumentasi atau pertanggungjawaban tertulis dari kegiatan observasi yang telah dilakukan. Teks laporan hasil observasi dibuat berdasarkan observasi secara mendalam agar dapat mengetahui informasi atau data-data sesuai objek yang diteliti.

Ciri-Ciri Teks Laporan Hasil Observasi:

  1. Bersifat objektif.
  2. Ditulis berdasarkan fakta yang bisa dibuktikan secara ilmiah.
  3. Tidak berpihak.
  4. Tidak mengandung opini yang menyimpang dari topik.
  5. Bersifat universal serta global.
  6. Teks disajikan menggunakan ragam bahasa baku.
  7. Tidak terdapat bagian penutup dari penulis. Penulis hanya melaporkan sesuai yang dilihat dan diketahuinya berdasarkan hasil analisis serta observasinya.

Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia fakta merupakan hal (keadaan, peristiwa) yang merupakan kenyataan; sesuatu yang benar-benar ada atau terjadi.

Pilihan jawaban yang menunjukkan fakta, yaitu: Di Aceh telah terjadi bencana alam Tsunami.

Pada kalimat tersebut bencana Tsunami sudah benar-benar terjadi. Maka, informasi tersebut ialah fakta.

Oleh karena itu, yang merupakan laporan berupa fakta ialah Di Aceh telah terjadi bencana alam Tsunami.

Dengan demikian, jawaban yang tepat ialah pilihan D.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

22

AHMAD AHMAD

Ini yang aku cari!

Khairunnisa Amalina Athifah

Mudah dimengerti Bantu banget

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Apakah isi teks tersebut sesuai fakta?

4

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia