Iklan

Iklan

Pertanyaan

Di antara benda-benda berikut yang mempunyai momentum terbesar adalah....

Di antara benda-benda berikut yang mempunyai momentum terbesar adalah ....

  1. Benda bermassa 48 kg dengan kelajuan 25 m/s

  2. Benda bermassa 50 kg dengan kelajuan 10 m/s

  3. Benda bermassa 100 kg dengan kelajuan 12 m/s

  4. Benda bermassa 100 kg dengan kelajuan 25 m/s

  5. Benda bermassa 120 kg dengan kelajuan 10 m/s

Iklan

J. Khairina

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah D. Penyelesaian: Momentum didefinisikan sebagai perkalian antara massa ( m ) dengan kecepatan( v ). Persamaan momentum ditulis sebagai berikut. p = m v Dari persamaan diatas dapat disimpulkan bahwa momentum berbanding lurus dengan massa dan kecepatan. sehingga, jika massa dan kecepatan bernilai besar maka akan menghasilkan momentum yang besar. Buktikan satu persatu: Momentum pada opsi A p ​ = = = ​ m v 48 ( 25 ) 1.200 kg m / s ​ Momentum pada opsi B p ​ = = = ​ m v 50 ( 10 ) 500 kg m / s ​ Momentum pada opsi C p ​ = = = ​ m v 100 ( 12 ) 1.200 kg m / s ​ Momentum pada opsi D p ​ = = = ​ m v 100 ( 25 ) 2.500 kg m / s ​ Momentum pada opsi E p ​ = = = ​ m v 120 ( 10 ) 1.200 kg m / s ​ Maka, momentum terbesar adalah opsi D

Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah D.

Penyelesaian:

Momentum didefinisikan sebagai perkalian antara massa (m) dengan kecepatan(v).
Persamaan momentum ditulis sebagai berikut.

Dari persamaan diatas dapat disimpulkan bahwa momentum berbanding lurus dengan massa dan kecepatan. 
sehingga, jika massa dan kecepatan bernilai besar maka akan menghasilkan momentum yang besar.
Buktikan satu persatu:
Momentum pada opsi A
 
Momentum pada opsi B
 
Momentum pada opsi C
 
Momentum pada opsi D
  
Momentum pada opsi E
 

Maka, momentum terbesar adalah opsi D

 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

26

Shabrina Dwinda Dewi Fortuna

Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebuah kotak dengan tutup terbuka bergerak dengan kecepatan konstan. Kemudian hujan turun vertikal sehingga kotak terisi air. Setelah kotak terisi penuh air, hujan berhenti. Bagian bawah kotak diluban...

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia