Iklan

Pertanyaan

Deskripsi bayangan sebuah benda yang terletak 20 cm dari sebuah cermin sferis cembung berjari-jari 60 cm adalah … (SNMPTN 2010)

Deskripsi bayangan sebuah benda yang terletak 20 cm dari sebuah cermin sferis cembung berjari-jari 60 cm adalah 

(SNMPTN 2010)

  1. maya, tegak, 60 cm di depan cermin, diperbesar 3 kali

  2. maya, tegak, 60 cm di belakang cermin, diperbesar 3 kali

  3. maya, tegak, 60 cm di belakang cermin, diperkecil kali

  4. maya, tegak, 12 cm di belakang cermin, diperbesar  kali

  5. maya, tegak, 12 cm di depan cermin, diperkecil 3 kali

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

02

:

25

:

47

Klaim

Iklan

Y. Maghfirah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pembahasan
lock

Diketahui : s = 20 cm R = 60 cm f = 30 cm Cermin cembung Ditanya : Deskripsi bayangan ? Jawab : Cermin cembung adalah cermin yang permukaannya cembung dan bersifat divergen (menyebarkan sinar). Pada cermin cembung fokus bernilai negatif. Jarak bayangan : f 1 ​ = s 1 ​ + s ′ 1 ​ s ′ 1 ​ = f 1 ​ − s 1 ​ s ′ 1 ​ = − 30 1 ​ − 20 1 ​ s ′ 1 ​ = − 30 1 ​ − 20 1 ​ = − ( 30 1 ​ + 20 1 ​ ) s ′ = − ( 30 + 20 30 ⋅ 20 ​ ) s ′ = − 50 600 ​ s ′ = − 12 cm Tanda negatif menunjukkan bayangan bersifat maya. Perbesaran bayangan : M = ∣ ∣ ​ s s ′ ​ ∣ ∣ ​ M = ∣ ∣ ​ 20 − 12 ​ ∣ ∣ ​ M = 5 3 ​ kali Karena nilai perbesaran kurang dari 1, sehingga bayangannya diperkecil Bayangan dari cermin cembung selalu bersifat tegak. Jadi, bayangan tersebut maya, tegak, 12 cm di belakang cermin, diperkecil 5 3 ​ kali. Oleh karena itu tidak ada pilihan jawaban yang benar.

Diketahui :

Ditanya :

Deskripsi bayangan ?

Jawab :

Cermin cembung adalah cermin yang permukaannya cembung dan bersifat divergen (menyebarkan sinar).

Pada cermin cembung fokus bernilai negatif.

Jarak bayangan :

Tanda negatif menunjukkan bayangan bersifat maya.

Perbesaran bayangan :

Karena nilai perbesaran kurang dari 1, sehingga bayangannya diperkecil

Bayangan dari cermin cembung selalu bersifat tegak.
Jadi, bayangan tersebut maya, tegak, 12 cm di belakang cermin, diperkecil  kali. Oleh karena itu tidak ada pilihan jawaban yang benar.space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Novitta Wahyuningtiyas

Mudah dimengerti

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebuah benda diletakkan 15 cm di depan sebuah cermin cembung berjari-jari 20 cm. Jarak dan sifat bayangan nya adalah ....

4

4.2

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia