Iklan

Pertanyaan

Darah merupakan cairan koloid dalam tubuh manusia yang berfungsi untuk mengangkut sari-sari makanan, oksigen, dan sisi-sisa hasil metabolisme ke seluruh tubuh manusia. Jelaskan sistem koloid yang terdapat dalam darah!

Darah merupakan cairan koloid dalam tubuh manusia yang berfungsi untuk mengangkut sari-sari makanan, oksigen, dan sisi-sisa hasil metabolisme ke seluruh tubuh manusia. Jelaskan sistem koloid yang terdapat dalam darah! 

  1. undefined....

  2. ....space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

21

:

38

:

11

Iklan

Y. Rochmawatie

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

darah termasuk jenis koloid dengan zat terdipersi padat dan medium pendispersi cair.

darah termasuk jenis koloid dengan zat terdipersi padat dan medium pendispersi cair.

Pembahasan

Pembahasan
lock

Sistem koloid dalam darahterdiri atas zat padat terdispersi dalam zat cair.Bagian cair disebut plasma darah. Plasma darah tersusun atas 90% air dan sisanya protein, garam dan mineral. Sedangkan bagian padat berasal dari sel darah merah, sel darah putih dan keping darah. Jadi, darah termasuk jenis koloid dengan zat terdipersi padat dan medium pendispersi cair.

Sistem koloid dalam darah terdiri atas zat padat terdispersi dalam zat cair. Bagian cair disebut plasma darah. Plasma darah tersusun atas 90% air dan sisanya protein, garam dan mineral. Sedangkan bagian padat berasal dari sel darah merah, sel darah putih dan keping darah.

 

Jadi, darah termasuk jenis koloid dengan zat terdipersi padat dan medium pendispersi cair.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

14

Naldzua Alya

Makasih ❤️

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!