Iklan

Pertanyaan

Dampak sosial penjajahan Portugis di daerah timur sampai masa kini adalah....

Dampak sosial penjajahan Portugis di daerah timur sampai masa kini adalah....

  1. Kerugian besar-besaran rakyat Timor akibat monopoli dagang

  2. Berkembangnya sistem ekonomi yang modern

  3. Berkembangnya musik keroncong

  4. Warisan nama-nama Portugis seperti Fernandes dan Cruz

  5. Stratifikasi masyarakat yang menempatkan Indo pada lapisan yang kedua

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

23

:

48

:

08

Klaim

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.

Pembahasan

Kedatangan Spanyol, Portugis, Inggris, dan khususnya Belanda menjadi awal berkembangnya kolonialisme di Indonesia. Dalam perkembangannya, Belanda merupakan satu-satunya bangsa Eropa yang mampu menancapkan kekuasaannya hingga ratusan tahun. Masuknya kekuasaan bangsa-bangsa Barat di Indonesia telah menyebabkan perubahan dalam berbagai bidang seperti berikut. Bidang Politik: diberlakukannya kebijakan politik etis di Indonesia, pemerintah kolonial Belanda pernah mendirikan Volksraad atau Dewan Rakyat sebagai bagian Lembaga legislatif yang mengakili masyarakat pribumi dalam pemerintahan Hindi-Belanda, dan diterapkannya Pax Nederlanica, yaitu perubahan sistem pemerintahan dan andiminstrasi tradisional ke sistem administrasi modern. Bidang Ekonomi: diperkenalkannya sistem uang secara meluas, diperkenalkannya sistem perbankan, dan masyarakat Indonesia mengetahui sistem ekonomi liberalis. Bidang Transportasi: munculnya alat transportasi modern seperti kereta api dan kapal uap dan perkembangan dalam pembangunan infrastruktur jalan, contohnya seperti jalan raya pos. Bidang Sosial dan Budaya: runtuhnya kekuasaan feodal di Nusantara, munculnya kebudayaan Indische yang merupakan hasil akulturasi antara budaya Barat dan budaya Indonesia, berkembangnya agama Katolik dan Protestan di Indonesia, banyaknya kata-kata serapan yang memperkaya kosakata Bahasa Indonesia, dan diwarisinyanama-nama Portugis seperti Fernandes dan Cruz. Bidang Pendidikan: munculnya tokoh-tokoh terpelajar, dan masyarakat Indonesia mendapatkan Pendidikan, sehingga masyarakat buta huruf semakin menurun. Bidang Arsitektur: banyak ditemukannya bangunan-bangungan peninggalan kolonial, dan berkembangnya seni bangunan dan tata ruang di Indonesia. Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Kedatangan Spanyol, Portugis, Inggris, dan khususnya Belanda menjadi awal berkembangnya kolonialisme di Indonesia. Dalam perkembangannya, Belanda merupakan satu-satunya bangsa Eropa yang mampu menancapkan kekuasaannya hingga ratusan tahun. Masuknya kekuasaan bangsa-bangsa Barat di Indonesia telah menyebabkan perubahan dalam berbagai bidang seperti berikut.

  • Bidang Politik:
  1. diberlakukannya kebijakan politik etis di Indonesia,
  2. pemerintah kolonial Belanda pernah mendirikan Volksraad atau Dewan Rakyat sebagai bagian Lembaga legislatif yang mengakili masyarakat pribumi dalam pemerintahan Hindi-Belanda, dan
  3. diterapkannya Pax Nederlanica, yaitu perubahan sistem pemerintahan dan andiminstrasi tradisional ke sistem administrasi modern.
  • Bidang Ekonomi:
  1. diperkenalkannya sistem uang secara meluas,
  2. diperkenalkannya sistem perbankan, dan
  3. masyarakat Indonesia mengetahui sistem ekonomi liberalis.
  • Bidang Transportasi:
  1. munculnya alat transportasi modern seperti kereta api dan kapal uap dan
  2. perkembangan dalam pembangunan infrastruktur jalan, contohnya seperti jalan raya pos.
  • Bidang Sosial dan Budaya:
  1. runtuhnya kekuasaan feodal di Nusantara,
  2. munculnya kebudayaan Indische yang merupakan hasil akulturasi antara budaya Barat dan budaya Indonesia,
  3. berkembangnya agama Katolik dan Protestan di Indonesia,
  4. banyaknya kata-kata serapan yang memperkaya kosakata Bahasa Indonesia, dan
  5. diwarisinya nama-nama Portugis seperti Fernandes dan Cruz.
  • Bidang Pendidikan:
  1. munculnya tokoh-tokoh terpelajar, dan
  2. masyarakat Indonesia mendapatkan Pendidikan, sehingga masyarakat buta huruf semakin menurun.
  • Bidang Arsitektur:
  1. banyak ditemukannya bangunan-bangungan peninggalan kolonial, dan
  2. berkembangnya seni bangunan dan tata ruang di Indonesia.

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

Kamila Sarah Zahwa

Pembahasan lengkap banget Mudah dimengerti Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Bagaimana pengaruh kolonialisme dan imperialisme barat dalam bidang sosial dan budaya?

47

4.3

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia