Iklan

Pertanyaan

Dalam teori ekonomi makro, salah satu bentuk hubungan antarnegara adalah perdagangan internasional yang ditandai dengan ekspor dan impor. Kelemahan negara berkembang adalah nilai ekspor lebih rendah dari nilai impor. Cara pemerintah mengatasi permasalahan ekonomi tersebut adalah....

Dalam teori ekonomi makro, salah satu bentuk hubungan antarnegara adalah perdagangan internasional yang ditandai dengan ekspor dan impor. Kelemahan negara berkembang adalah nilai ekspor lebih rendah dari nilai impor. Cara pemerintah mengatasi permasalahan ekonomi tersebut adalah ....space 

  1. melarang impor terhadap produk yang dapat diproduksi di dalam negeri.space 

  2. memberikan subsidi kepada perusahaan yang akan melakukan ekspor.space 

  3. menaikkan tarif impor dan ekspor terhadap barang-barang mewah.space 

  4. mernbatasi kegiatan ekspor dan impor agar perekonomian stabil.space 

  5. membatasi ekspor yang dibutuhkan di dalam negeri.space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

14

:

08

:

07

Klaim

Iklan

S. Sumiati

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah Poin B.

jawaban yang benar adalah Poin B.space 

Pembahasan

Jawaban untuk pertanyaan tersebut adalah B. Ekonomi makro Adalah ilmu ekonomi yang mempelajari tentang ekonomi secara agregat dan keseluruhan seperti tingkat inflasi, pendapatan nasional, kebijakan pemerintah, pengangguran dan pertumbuhan serta pembangunan ekonomi. Ada beberapa solusi pemerintah dalam mengendalikan ekspor dan impor, yaitu: Memberikan subsidi kepada perusahaan yang melakukan ekspor Melakukan kebijakan tarifimpor Menjaga kestabilan mata uang negara. Jadi, jawaban yang benar adalah Poin B.

Jawaban untuk pertanyaan tersebut adalah B.

Ekonomi makro Adalah ilmu ekonomi yang mempelajari tentang ekonomi secara agregat dan keseluruhan seperti tingkat inflasi, pendapatan nasional, kebijakan pemerintah, pengangguran dan pertumbuhan serta pembangunan ekonomi.

Ada beberapa solusi pemerintah dalam mengendalikan ekspor dan impor, yaitu:

  1. Memberikan subsidi kepada perusahaan yang melakukan ekspor
  2. Melakukan kebijakan tarif impor
  3. Menjaga kestabilan mata uang negara.


Jadi, jawaban yang benar adalah Poin B.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

111

Iklan

Pertanyaan serupa

Tujuan ekonomi mikro dan makro 1. Menganalisa mekanisme pasar yang membentuk harga barang dan jasa 2. Menganalisa kegagalan pasar 3. Menganalisa sejauhmana penggunaan sumber daya dalam kegiata...

1

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia