Iklan

Pertanyaan

Pro: Saya sangat setuju, tujuannya bukan hanya untuk menyelamatkan APBN, melainkan juga untuk menyelamatkan penyelenggaraan kegiatan negara lainnya seperti pelayan kesehatan, pendidikan, sosial, ekonomi, dan lainnya.

Kontra: Saya tidak setuju, kebijakan kenaikan harga BBM kurang tepat untuk saat ini, karena akan menambah beban rakyat yang sedang menghadapi berbagai tekanan ekonomi seperti kenaikan harga pangan. Selain itu juga akan mengakibatkan efek berantai terhadap harga kebutuhan pokok rakyat.undefined 

Dalam struktur teks debat, pernyataan tersebut tergolong dalam bagian ....

Dalam struktur teks debat, pernyataan tersebut tergolong dalam bagian .... 

  1. pengantarundefined 

  2. argumenundefined 

  3. simpulanundefined 

  4. penutupundefined 

  5. saranundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

13

:

36

:

37

Klaim

Iklan

K. Khoirunnisa

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sriwijaya

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan B.

jawaban yang tepat adalah pilihan B.

Pembahasan

Pembahasan
lock

Bagian di atas tergolong ke dalam bagian argumen. Kedua belah pihak sedang menyampaikan pendapat atau argumennya mengenai isu yang dibahas. Hal tersebut dapat ditemukan pada kata kunci setuju dan tidak setuju pada dialog tersebut. Penyampaian argumentasi ini bisa dimulai dari tim pro, lalu tim kontra, kemudian diakhiri oleh tim netral. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan B.

Bagian di atas tergolong ke dalam bagian argumen. Kedua belah pihak sedang menyampaikan pendapat atau argumennya mengenai isu yang dibahas. Hal tersebut dapat ditemukan pada kata kunci setuju dan tidak setuju pada dialog tersebut. Penyampaian argumentasi ini bisa dimulai dari tim pro, lalu tim kontra, kemudian diakhiri oleh tim netral.undefined 

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

7

Iklan

Pertanyaan serupa

Dialog di atas termasuk struktur debat yaitu ....

2

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia