Iklan

Iklan

Pertanyaan

Dalam solenoide dengan panjang l , mengalir arus yang tetap dan mempunyai induksi magnetik B di pusatnya. Solenoide diregangkan sehingga panjangnya menjadi dua kali semula. Besar induksi di pusat menjadi ....

Dalam solenoide dengan panjang , mengalir arus yang tetap dan mempunyai induksi magnetik B di pusatnya. Solenoide diregangkan sehingga panjangnya menjadi dua kali semula. Besar induksi di pusat menjadi ....space 

  1. fraction numerator B over denominator square root of 2 end fraction space 

  2. B over 2 space 

  3. B space 

  4. square root of 2 B space 

  5. 2 B space 

Iklan

A. Aulia

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah B

pilihan jawaban yang tepat adalah Bspace 

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Diketahui: Ditanya: Penyelesaian: Soal ini merupakan soal dengan tipe perbandingan, yaitu membandingkan antara variabelmedan magnet di pusat solenoidadan panjang solenoida . Sedangkan persamaan medan magnet di pusat solenoida adalah: Terlihat pada persamaan itu hubungan antaramedan magnet di pusat solenoida ( B P ) dan panjang solenoida ( l ) adalah berbanding terbalik, sehingga persamaan perbandingannya adalah: Sehingga besar induksi magnet di pusat solenoida setelah diregangkan adalah Jadi,pilihan jawaban yang tepat adalah B

Diketahui:

l subscript 1 equals calligraphic l B subscript 1 equals B l subscript 2 equals 2 calligraphic l 

Ditanya:

B subscript 2 equals... ?

Penyelesaian:

Soal ini merupakan soal dengan tipe perbandingan, yaitu membandingkan antara variabel medan magnet di pusat solenoida dan panjang solenoidaSedangkan persamaan medan magnet di pusat solenoida adalah:

B subscript P equals fraction numerator mu subscript 0 times N times i over denominator l end fraction

Terlihat pada persamaan itu hubungan antara medan magnet di pusat solenoida (BP) dan panjang solenoida (l) adalah berbanding terbalik, sehingga persamaan perbandingannya adalah:

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell B subscript 1 over B subscript 2 end cell equals cell l subscript 2 over l subscript 1 end cell row cell B over B subscript 2 end cell equals cell fraction numerator 2 calligraphic l over denominator calligraphic l end fraction end cell row cell B over B subscript 2 end cell equals cell 2 over 1 end cell row cell B subscript 2 end cell equals cell B over 2 end cell end table

Sehingga besar induksi magnet di pusat solenoida setelah diregangkan adalah B over 2

Jadi,pilihan jawaban yang tepat adalah Bspace 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

63

Aminasetya Wati

Ini yang aku cari!

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Suatu solenoida yang cukup panjang mempunyai panjang 25 cm, jari-jari 1 cm, dan terdiri atas 75 lilitan. Jika solenoida dialiri arus 2 A, hitunglah induksi magnetik di pusat dan ujung solenoida!

177

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia