Iklan

Iklan

Pertanyaan

Dalam perkumpulan terjalin interaksi yang intensif di antara anggota kelompok untuk menjalankan perannya sebagai anggota kelompok. SEBAB Ciri perkumpulan adalah adanya solidaritas yang dimiliki sejumlah orang yang didasarjab pada nilai bersama dan memiliki kewajiban moral untuk menjalankan peran yang diharapkan.

Dalam perkumpulan terjalin interaksi yang intensif di antara anggota kelompok untuk menjalankan perannya sebagai anggota kelompok.

SEBAB

Ciri perkumpulan adalah adanya solidaritas yang dimiliki sejumlah orang yang didasarjab pada nilai bersama dan memiliki kewajiban moral untuk menjalankan peran yang diharapkan.

  1. Jika PERNYATAAN benar, ALASAN benar dan keduanya menunjukan hubungan sebab akibat

  2. Jika PERNYATAAN benar, ALASAN benar dan keduanya tidak menunjukan hubungan sebab akibat

  3. Jika PERNYATAAN benar, ALASAN salah

  4. Jika PERNYATAAN salah, ALASAN benar

  5. Jika PERNYATAAN dan ALASAN, keduanya salah

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

kalimat pernyataan dan kalimat benar serta menunjukkan hubungan atau keterkaitan. Keduanya menjelaskan tentang ciri dari kelompok sosial.

kalimat pernyataan dan kalimat benar serta menunjukkan hubungan atau keterkaitan. Keduanya menjelaskan tentang ciri dari kelompok sosial.

Iklan

Pembahasan

Secara sosiologis, perkumpulan dengan interaksi yang terjalin intensif antaranggota kelompok untuk menjalankan perannya sebagai anggota kelompok merupakan salah satu ciri dari kelompok sosial. Ciri lain dari kelompok sosial adalah adanya solidaritas yang dimiliki sejumlah orang didasarkan pada nilai bersama dan memiliki kewajiban moral untuk menjalankan peran yang diharapkan. Dengan demikian, kalimat pernyataan dan kalimat benar serta menunjukkan hubungan atau keterkaitan. Keduanya menjelaskan tentang ciri dari kelompok sosial.

Secara sosiologis, perkumpulan dengan interaksi yang terjalin intensif antaranggota kelompok untuk menjalankan perannya sebagai anggota kelompok merupakan salah satu ciri dari kelompok sosial. Ciri lain dari kelompok sosial adalah adanya solidaritas yang dimiliki sejumlah orang didasarkan pada nilai bersama dan memiliki kewajiban moral untuk menjalankan peran yang diharapkan. Dengan demikian, kalimat pernyataan dan kalimat benar serta menunjukkan hubungan atau keterkaitan. Keduanya menjelaskan tentang ciri dari kelompok sosial.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Syarat terbentuknya kelompok sosial adalah adanya ... kesadaran bersama kemampuan fisik persamaan tujuan solidaritas sosial

14

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia