Iklan

Iklan

Pertanyaan

Ciri fisik yang diturunkan dari orangtua dan turut memengaruhikepribadian adalah ....

Ciri fisik yang diturunkan dari orangtua dan turut memengaruhi kepribadian adalah ....space space 

  1. warna rambut.space space 

  2. tinggi badan.space space 

  3. pengalaman.space space 

  4. kecerdasan.space space 

  5. nafsu.space space 

Iklan

I. Sari

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

dapat disimpulkan jawaban yang tepat adalah B.

dapat disimpulkan jawaban yang tepat adalah B.space space 

Iklan

Pembahasan

Poin pada soal ini membahas mengenai konsep pembentukan kepribadian karena warisan biologis. Faktor biologis merupakanfaktor pembentuk kepribadian yang diperoleh dari gen keturunan orang tua. Secara biologis, setiap manusia memiliki ciri-ciri fisik berbeda yang diwarisi dari orang tuanya. Ciri fisik ini yang kemudian dapat memengaruhi kepribadian seseorang. Ada orang yang berbadan tinggi, namun ada pula yang kecil dan pendek. Kemudian ciri fisik lain misalnyab bentuk hidung, ada yang memiliki hidung mancung ada juga pesek. Perbedaan ciri fisik ini yang memberikan pengaruh terhadap kepribadiannya. Jadi, dapat disimpulkan jawaban yang tepat adalah B.

Poin pada soal ini membahas mengenai konsep pembentukan kepribadian karena warisan biologis. 

Faktor biologis merupakan faktor pembentuk kepribadian yang diperoleh dari gen keturunan orang tua. Secara biologis, setiap manusia memiliki ciri-ciri fisik berbeda yang diwarisi dari orang tuanya. Ciri fisik ini yang kemudian dapat memengaruhi kepribadian seseorang. Ada orang yang berbadan tinggi, namun ada pula yang kecil dan pendek. Kemudian ciri fisik lain misalnyab bentuk hidung, ada yang memiliki hidung mancung ada juga pesek. Perbedaan ciri fisik ini yang memberikan pengaruh terhadap kepribadiannya. space space 

Jadi, dapat disimpulkan jawaban yang tepat adalah B.space space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

22

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Kepribadian bisa dipengaruhi beberapa faktor sebutkan!

7

3.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia