Iklan

Iklan

Pertanyaan

Cermati karakteristik hewan Vertebrata berikut! Jantung beruang tiga Kulit bersisik kering Alat gerak dua pasang Berbulu Memiliki sirip Ovipar Berdasarkan karakteristik tersebut, ciri untuk kelompok Aves adalah ...

Cermati karakteristik hewan Vertebrata berikut!

  1. Jantung beruang tiga
  2. Kulit bersisik kering
  3. Alat gerak dua pasang
  4. Berbulu
  5. Memiliki sirip
  6. Ovipar

Berdasarkan karakteristik tersebut, ciri untuk kelompok Aves adalah ...space 

  1. 1, 2, dan 6space 

  2. 1, 3, dan 5space 

  3. 1, 4, dan 5space 

  4. 2, 3, dan 5space 

  5. 3, 4, dan 6space 

Iklan

E. Roito

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Jawaban yang tepat adalah E. Aves merupakan salah satu kelas dari filum Chordata dan subfilum Vertebrata . Aves sering disebut kelompok unggas-unggasan . Aves memiliki ciri-ciri diantaranya tubuh Aves terdiri atas kepala , leher , badan , dan ekor . Badan dilindungi oleh kulit yang berbulu . Bulu tersusun dari zat kerati n, protein yang sama seperti yang menyusun rambut dan kuku manusia . Bulu tumbuh pada bagian tertentu dalam deretan rapi yang disebut pterylae . Daerah tanpa bulu di antara ptreyla e disebut apteria . Memiliki alat gerak yang berjumlah satu pasang .

Jawaban yang tepat adalah E. 

Aves merupakan salah satu kelas dari filum Chordata dan subfilum Vertebrata. Aves sering disebut kelompok unggas-unggasan. Aves memiliki ciri-ciri diantaranya tubuh Aves terdiri atas kepala, leher, badan, dan ekor. Badan dilindungi oleh kulit yang berbulu. Bulu tersusun dari zat keratin, protein yang sama seperti yang menyusun rambut dan kuku manusia. Bulu tumbuh pada bagian tertentu dalam deretan rapi yang disebut pterylae. Daerah tanpa bulu di antara ptreylae disebut apteria. Memiliki alat gerak yang berjumlah satu pasang.blank 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

15

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Jenis hewan yang memiliki kesesuaian antara kelasdan tempat hidupnya adalah ....

3

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia