Iklan

Pertanyaan

space 

Cermati judul teks eksposisi berikut. Judul: Pengembangan Kewirausahaan Kerangka teks yang tepat berdasarkan judul tersebut adalah ...

Cermati judul teks eksposisi berikut.


Judul: Pengembangan Kewirausahaan

Kerangka teks yang tepat berdasarkan judul tersebut adalah ...space 

    1. Perencanaan
    2. Pelaksanaan
    3. Pengembangan
    4. Evaluasi
    5. Simpulanspace 
    1. Tujuan
    2. Perencanaan
    3. Pelaksanaan
    4. Pengembangan
    5. Simpulanspace 
    1. Tujuan
    2. Perencanaan
    3. Pengembangan
    4. Evaluasi
    5. Simpulanspace 
    1. Perencanaan
    2. Pelaksanaan
    3. Pengembangan
    4. Tindak lanjut
    5. Evaluasispace 
    1. Perencanaan
    2. Petaksanaan
    3. Tindak Ianjut
    4. Evaluasi
    5. Simpulanspace 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

17

:

01

:

33

Klaim

Iklan

A. Pusporini

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan A.

jawaban yang tepat adalah pilihan A.space 

Pembahasan

Teks eksposisi adalah jenis teks yang memberi informasi, identifikasi, dan keterangan sejelas-jelasnya tentang obyek. Tanpa memaksa orang lain untuk meyakini gagasan yang disampaikan penulis. Judul teks eksposisi di atas adalah "Pengembangan Kewirausahaan". Berdasarkan judul teks eksposisi di atas, maka kerangkateks haruslah berhubungan dengan kegiatan yang mendukung pengembangan kewirausahaan. Diantaranya: Perencanaan Pelaksanaan Pengembangan Evaluasi Simpulan Hal-hal di atas merupakan urutan tahapan dalam mengembangkan kewirausahaan. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan A.

Teks eksposisi adalah jenis teks yang memberi informasi, identifikasi, dan keterangan sejelas-jelasnya tentang obyek. Tanpa memaksa orang lain untuk meyakini gagasan yang disampaikan penulis.

Judul teks eksposisi di atas adalah "Pengembangan Kewirausahaan". Berdasarkan judul teks eksposisi di atas, maka kerangka teks haruslah berhubungan dengan kegiatan yang mendukung pengembangan kewirausahaan. Diantaranya: 

  1. Perencanaan
  2. Pelaksanaan
  3. Pengembangan
  4. Evaluasi
  5. Simpulan

Hal-hal di atas merupakan urutan tahapan dalam mengembangkan kewirausahaan.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan A.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

15

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan ilustrasi berikut! Uki dan Reza sedang di perpustakaan untuk mencari topik yang akan menjadi gagasan pokok dari teks eksposisi yang akan mereka susun. Setelah membaca beberapa artikel,...

1

3.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia