Iklan

Iklan

Pertanyaan

Langkah ketiga dalam manyusun teks eksposisi adalah ....

Langkah ketiga dalam manyusun teks eksposisi adalah ....   

  1. menentukan judul teks eksposisi undefined  

  2. memilih salah satu topik sebagai gagasan pokok yang akan dikembangkan menjadi teks eksposisi undefined  

  3. mendata argumen-argumen yang mendukung gagasan pokok sebagai gagasan penjelas yang hendak disampaikan undefined  

  4. mengembangkan teks eksposisi berdasarkan gagasan pokok dan argumen sebagai gagasan penjelasnya undefined  

  5. menyusun gagasan pokok dan gagasan penjelas sesuai dengan struktur teks eksposisi yang tepat undefined  

Iklan

R. Trihandayani

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan D.

jawaban yang tepat adalah pilihan D. undefined  

Iklan

Pembahasan

Terdapat empat langkah dalam menyusun teks eksposisi, yaitu sebagai berikut. Memilih salah satu topik sebagai gagasan pokok yang akan dikembangkan menjadi teks eksposisi Mendata argumen-argumen yang mendukung gagasan pokok sebagai gagasan penjelas yang hendak disampaikan Mengembangkan teks eksposisi berdasarkan gagasan pokok dan argumen sebagai gagasan penjelasnya Menyunting bagian-bagian yang diperlukan Berdasarkan penjelasan di atas, langkah ketiga dalam menyusun teks eksposisi adalah mengembangkan teks eksposisi berdasarkan gagasan pokok dan argumen sebagai gagasan penjelasnya. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan D.

Terdapat empat langkah dalam menyusun teks eksposisi, yaitu sebagai berikut.

  1. Memilih salah satu topik sebagai gagasan pokok yang akan dikembangkan menjadi teks eksposisi
  2. Mendata argumen-argumen yang mendukung gagasan pokok sebagai gagasan penjelas yang hendak disampaikan
  3. Mengembangkan teks eksposisi berdasarkan gagasan pokok dan argumen sebagai gagasan penjelasnya
  4. Menyunting bagian-bagian yang diperlukan

Berdasarkan penjelasan di atas, langkah ketiga dalam menyusun teks eksposisi adalah mengembangkan teks eksposisi berdasarkan gagasan pokok dan argumen sebagai gagasan penjelasnya. 

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan D. undefined  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

36

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan ilustrasi berikut! Uki dan Reza sedang di perpustakaan untuk mencari topik yang akan menjadi gagasan pokok dari teks eksposisi yang akan mereka susun. Setelah membaca beberapa artikel,...

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia