Iklan

Iklan

Pertanyaan

Cepatrambat gelombang dalam dawai dari bahan tertentu tidak dapat diperkecil dengan …

Cepat rambat gelombang dalam dawai dari bahan tertentu tidak dapat diperkecil dengan …undefined 

  1. memperpendek panjang tali dawai.undefined 

  2. memperbesar massa dawai per satuan panjang.undefined 

  3. memperbesar luas penampang dawai.undefined 

  4. memperbesar tegangan dawai.undefined 

  5. memperbesar massa jenis dawai.undefined 

Iklan

A. Sekar

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.undefined 

Iklan

Pembahasan

Cepatrambat gelombang dalam dawai ( v ): v = μ F ​ ​ v = m Fl ​ ​ v = ρ A F ​ ​ Uji tiap pilihan jawaban : A) memperpendek panjang tali dawai (SALAH) Berdasarkan rumus v = m Fl ​ ​ , besar cepat rambat berbanding lurus dengan panjang dawai, sehingga ketika panjang dawai diperpendek, cepat rambat juga dapat diperkecil B) memperbesar massa dawai per satuan panjang (SALAH) Berdasarkan persamaan v = μ F ​ ​ , besar cepat rambat berbanding terbalik dengan μ ​ dimana μ = l m ​ , sehingga apabila massa per satuan panjang ( μ ) diperbesar, cepat rambat menjadi lebih kecil. C) memperbesar luas penampang dawai (SALAH) Melalui persamaan v = ρ A F ​ ​ dapat diketahui bahwa cepat rambat gelombang pada dawai berbanding terbalik dengan A ​ . Apabila luas penampang (A) diperbesar, maka cepat rambat gelombangnya semakin kecil. D) memperbesar tegangan dawai ( BENAR) Berdasarkan persamaan v = ρ A F ​ ​ , karena cepat rambat gelombangnya berbanding lurus dengan tegangan dawai, jadi ketika tegangan dawai diperbesar, cepat rambat gelombang dawainya juga semakin besar. E) memperbesar massa jenis dawai (SALAH ) Karena dari persamaan ini v = ρ A F ​ ​ , v berbanding terbalik dengan ρ ​ , maka ketika massa jenisnya diperbesar, cepat rambat gelombang dawainya akan semakin kecil. Karena pertanyaan pada soalmenanyakantidak dapat diperkecil dengan, sehingga pernyataan yang tepat adalah yang D.. Jadi, jawaban yang tepat adalah D .

Cepat rambat gelombang dalam dawai (v):
 


Uji tiap pilihan jawaban :

A) memperpendek panjang  tali dawai (SALAH)

Berdasarkan rumus , besar cepat rambat berbanding lurus dengan panjang dawai, sehingga ketika panjang dawai diperpendek, cepat rambat juga dapat diperkecil

 

B) memperbesar massa dawai per satuan panjang (SALAH)

Berdasarkan persamaan  , besar cepat rambat berbanding terbalik dengan  dimana , sehingga apabila massa per satuan panjang  diperbesar, cepat rambat menjadi lebih kecil.

 

C) memperbesar luas penampang dawai (SALAH)

Melalui persamaan  dapat diketahui bahwa cepat rambat gelombang pada dawai berbanding terbalik dengan . Apabila luas penampang (A) diperbesar, maka cepat rambat gelombangnya semakin kecil.

 

D) memperbesar tegangan dawai ( BENAR)

Berdasarkan persamaan , karena cepat rambat gelombangnya berbanding lurus dengan tegangan dawai, jadi ketika tegangan dawai diperbesar, cepat rambat gelombang dawainya juga semakin besar. 

 

E) memperbesar massa jenis dawai (SALAH )

Karena dari persamaan ini , berbanding terbalik dengan , maka ketika massa jenisnya diperbesar, cepat rambat gelombang dawainya akan semakin kecil. 


Karena pertanyaan pada soal menanyakan tidak dapat diperkecil dengan, sehingga pernyataan yang tepat adalah yang D..

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Seutas tali yang panjangnya 8m memiliki massa 1,04 gram. Tali digetarkan sehingga sebuah gelombang transversal menjalar dengan persamaan y = 0 , 03 sin ( x + 30 t ) , x dan y dalam meter dan t dalam d...

8

4.3

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia