Iklan

Iklan

Pertanyaan

Cara pengenaan pajak yang dilakukan pada awal tahun pajak, disebut....

Cara pengenaan pajak yang dilakukan pada awal tahun pajak, disebut.... space 

  1. stelsel nyata space 

  2. stelsel fictive space 

  3. stelsel campuran space 

  4. stelsel anggapan space 

  5. stelsel simbolatif space 

Iklan

R. Rachman

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang sesuai adalah D.

jawaban yang sesuai adalah D.space  

Iklan

Pembahasan

Stelsel Pajak merupakan sistem pemungutan pajak kepada wajib pajak yang digunakan untuk menghitung besarnya pajak yang harus dibayarkan setiap tahunnya. Stelsel pajak sendiri, terdapat 3 jenis yaitu: Stelsel Nyata atau Riil , pemungutan pajak yang didasarkan pada objek atau penghasilan yang diperoleh oleh wajib pajak itu sendiri. Karena kita melihat penghasilan dari wajib pajak, maka pemungutan pajak baru dilakukan pada akhir tahun. Stelsel Anggapan ( Fictieve Stelsel ) , pemungutan pajak yang didasarkan pada anggapan yang telah diatur oleh perundang-undangan perpajakan yang berlaku. Anggapan ini dapat bermacam-macam pilihannya, sesuai dengan peraturan perpajakan yang berlaku. maka dari itu, stelsel ini menerapkan sistem pemungutan pajaknya di depan ( voor hedging ). Stelsel Campuran , kombinasi antara stelsel riil dan anggapan, dimana pada awal tahun, besarnya pajak dihitung berdasarkan suatu anggapan,kemudian pada akhir tahun, besarnya pajak disesuaikan dengan keadaan sebenarnya. Jadi, jawaban yang sesuai adalah D.

Stelsel Pajak merupakan sistem pemungutan pajak kepada wajib pajak yang digunakan untuk menghitung besarnya pajak yang harus dibayarkan setiap tahunnya. Stelsel pajak sendiri, terdapat 3 jenis yaitu:

  1. Stelsel Nyata atau Riil, pemungutan pajak yang didasarkan pada objek atau penghasilan yang diperoleh oleh wajib pajak itu sendiri. Karena kita melihat penghasilan dari wajib pajak, maka pemungutan pajak baru dilakukan pada akhir tahun.
  2. Stelsel Anggapan (Fictieve Stelsel), pemungutan pajak yang didasarkan pada anggapan yang telah diatur oleh perundang-undangan perpajakan yang berlaku. Anggapan ini dapat bermacam-macam pilihannya, sesuai dengan peraturan perpajakan yang berlaku. maka dari itu, stelsel ini menerapkan sistem pemungutan pajaknya di depan (voor hedging).
  3. Stelsel Campuran, kombinasi antara stelsel riil dan anggapan, dimana pada awal tahun, besarnya pajak dihitung berdasarkan suatu anggapan, kemudian pada akhir tahun, besarnya pajak disesuaikan dengan keadaan sebenarnya.

Jadi, jawaban yang sesuai adalah D.space  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

12

Anindya Putri

Ini yang aku cari! Mudah dimengerti Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Berikut ini yang bukan ciri-ciri pemungutan pajak ....

78

4.8

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia