Iklan

Pertanyaan

Buatlah telaah pantun dan gurindam berikut! Pantun: Pergi melaut membawa jala, Jala ditebar sambil mengingat. Meski hidup banyak kendala, Haruslah kita selalu semangat. Gurindam: Jika hendak mengenal orang mulia, Lihatlah kepada kelakuan dia.

Buatlah telaah pantun dan gurindam berikut!


Pantun:

Pergi melaut membawa jala,
Jala ditebar sambil mengingat.
Meski hidup banyak kendala,
Haruslah kita selalu semangat.


Gurindam:

Jika hendak mengenal orang mulia,
Lihatlah kepada kelakuan dia. 

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

00

:

00

:

37

:

36

Klaim

Iklan

D. Entry

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pantun tersebut berisi imbauan untuk selalu bersemangat meskipun sedang memiliki banyak masalah atau kendala, dan gurindam tersebut berisi imbauan jika ingin mengenal orang yang baik akhlaknya (mulia), maka hendaknya memperhatikan tingkah laku orang baik tersebut.

pantun tersebut berisi imbauan untuk selalu bersemangat meskipun sedang memiliki banyak masalah atau kendala, dan gurindam tersebut berisi imbauan jika ingin mengenal orang yang baik akhlaknya (mulia), maka hendaknya memperhatikan tingkah laku orang baik tersebut.undefined 

Pembahasan

Pembahasan
lock

Pantun dan gurindam tersebut merupakan pantun dan gurindam nasihat karenamemberikan anjuran dan imbauan kepada seseorang atau masyarakat. Pantun tersebut berisi imbauan untukselalu bersemangat meskipun sedang memiliki banyak masalah atau kendala , berdasarkan bagian isi pantun yaitu: Meski hidup banyak kendala, Haruslah kita selalu semangat. Gurindam tersebut berisi imbauan jika ingin mengenal orang yang baik akhlaknya (mulia), maka hendaknya memperhatikan tingkah laku orang baik tersebut , berdasarkan kutipan berikut: Jika hendak mengenal orang mulia, Lihatlah kepada kelakuan dia. Dengan demikian, pantun tersebut berisi imbauan untuk selalu bersemangat meskipun sedang memiliki banyak masalah atau kendala, dan gurindam tersebut berisi imbauan jika ingin mengenal orang yang baik akhlaknya (mulia), maka hendaknya memperhatikan tingkah laku orang baik tersebut.

Pantun dan gurindam tersebut merupakan pantun dan gurindam nasihat karena memberikan anjuran dan imbauan kepada seseorang atau masyarakat.

Pantun tersebut berisi imbauan untuk selalu bersemangat meskipun sedang memiliki banyak masalah atau kendala, berdasarkan bagian isi pantun yaitu:

Meski hidup banyak kendala,
Haruslah kita selalu semangat.

Gurindam tersebut berisi imbauan jika ingin mengenal orang yang baik akhlaknya (mulia), maka hendaknya memperhatikan tingkah laku orang baik tersebut, berdasarkan kutipan berikut:

Jika hendak mengenal orang mulia,
Lihatlah kepada kelakuan dia.
undefined 

Dengan demikian, pantun tersebut berisi imbauan untuk selalu bersemangat meskipun sedang memiliki banyak masalah atau kendala, dan gurindam tersebut berisi imbauan jika ingin mengenal orang yang baik akhlaknya (mulia), maka hendaknya memperhatikan tingkah laku orang baik tersebut.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

Iklan

Pertanyaan serupa

Berasal dari mana gurindam, pantun, dan syair?

4

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia